Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Operasional MRT Jakarta Selama Libur Lebaran, Berlaku Mulai Besok

Kompas.com - 07/04/2024, 13:00 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

Selain itu, MRT Jakarta menyediakan berbagai metode pembelian tiket melalui kartu Jelajah Berganda (multi trip), kartu single trip, JakLingko, kartu uang elektronik keluaran bank seperti Brizzi, Flazz, E-money, Tap Cash, dan Jakcard, serta kode QR bank lewat aplikasi MRT-J, AstraPay, i.Saku, atau blu by BCA.

Baca juga: Jadwal Operasional LRT Jabodebek Selama Libur Lebaran 2024

Program tambahan bagi pengguna MRT

Ahmad menambahkan, pihaknya mengadakan sejumlah program menarik bagi pengguna jasa MRT Jakarta selama masa libur lebaran.

Program tersebut antara lain pelayanan stasiun dengan menitikberatkan potensi
kepadatan penumpang, menyediakan alat pembelian tiket perjalanan secara mobile oleh
petugas stasiun, serta berbagai promo melalui aplikasi MyMRTJ.

Promo yang ditawarkan berupa antara lain Marti Games berhadiah total Rp 15 juta, double marti poin untuk pembelian tiket QR selama periode 6—15 April 2024, dan cash back tiket hingga 50 persen.

Sejumlah gerai di stasiun MRT juga menyediakan banyak program promo.

"MRT Jakarta juga bekerja sama dengan berbagai mal sekitar stasiun seperti Mal Plaza Indonesia, Blok M Plaza, dan FX Sudirman serta sejumlah restoran di sekitar stasiun untuk menyediakan promo," tambah Ahmad.

Promo diadakan bekerja sama dengan restoran McDonalds, Amez Coffee, Ayam Nona Tjioe, rasea, Livera, dan NMW Clinic.

Baca juga: Jadwal Operasional KRL Yogyakarta-Palur dan Prameks Selama Libur Lebaran 2024

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Tren
Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Tren
7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

Tren
Cerita Muluwork Ambaw, Wanita Ethiopia yang Tak Makan-Minum 16 Tahun

Cerita Muluwork Ambaw, Wanita Ethiopia yang Tak Makan-Minum 16 Tahun

Tren
Mesin Pesawat Garuda Sempat Terbakar, Jemaah Haji Asal Makassar Sujud Syukur Setibanya di Madinah

Mesin Pesawat Garuda Sempat Terbakar, Jemaah Haji Asal Makassar Sujud Syukur Setibanya di Madinah

Tren
Ada Vitamin B12, Mengapa Tidak Ada B4, B8, B10, dan B11?

Ada Vitamin B12, Mengapa Tidak Ada B4, B8, B10, dan B11?

Tren
Apa yang Dilakukan Jemaah Haji Saat Tiba di Bandara Madinah? Ini Alur Kedatangannya

Apa yang Dilakukan Jemaah Haji Saat Tiba di Bandara Madinah? Ini Alur Kedatangannya

Tren
Kisah Omar, Hilang Selama 26 Tahun, Ditemukan Hanya 200 Meter dari Rumahnya

Kisah Omar, Hilang Selama 26 Tahun, Ditemukan Hanya 200 Meter dari Rumahnya

Tren
Naik Rp 13,4 Miliar Selama 2023, Berikut Rincian Harta Kekayaan Jokowi

Naik Rp 13,4 Miliar Selama 2023, Berikut Rincian Harta Kekayaan Jokowi

Tren
Mengenal PTN BLU di Indonesia: Daftar Kampus dan Bedanya dari PTN BH

Mengenal PTN BLU di Indonesia: Daftar Kampus dan Bedanya dari PTN BH

Tren
Kevin Sanjaya Resmi Nyatakan Pensiun Dini dari Bulu Tangkis, Ini Alasannya

Kevin Sanjaya Resmi Nyatakan Pensiun Dini dari Bulu Tangkis, Ini Alasannya

Tren
Serba-serbi Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024: Prodi, Formasi, dan Penempatan

Serba-serbi Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024: Prodi, Formasi, dan Penempatan

Tren
Siasat SYL 'Peras' Pejabat Kementan, Ancam Copot Jabatan, dan Paksa Mengundurkan Diri

Siasat SYL "Peras" Pejabat Kementan, Ancam Copot Jabatan, dan Paksa Mengundurkan Diri

Tren
Cara Daftar Sekolah Kedinasan STMKG, STIN, dan STIS 2024

Cara Daftar Sekolah Kedinasan STMKG, STIN, dan STIS 2024

Tren
Ramai-ramai Tolak RUU Penyiaran yang Berpotensi Ancam Kebebasan Pers...

Ramai-ramai Tolak RUU Penyiaran yang Berpotensi Ancam Kebebasan Pers...

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com