Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Cara Melancarkan Buang Air Besar, Mudah dan Cepat

Kompas.com - 24/04/2023, 17:30 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Buang air besar lancar setiap hari menjadi harapan setiap orang, sebab hal itu menjadi indikasi pencernaan lancar.

Tetapi kadang ada waktu di mana seseorang kesulitan buang air besar atau mengalami sembelit.

Sembelit bisa terjadi karena dehidrasi, sindrom iritasi usus besar, hingga pola makan yang buruk.

Cara melancarkan buang air besar

Berikut ini sejumlah cara melancarkan buang air besar yang disarankan ahli gastroenterologi Jean Fox dan Chritine Lee:

1. Konsumsi makanan berserat

Makanan kaya serat dengan kandungan air tinggi seperti wortel, apel, dan alpukat merupakan sumber serta yang bagus.

"Saat dikonsumsi, makanan ini menciptakan gradien osmotik," kata Lee.

Kondisi tersebut memaksa lebih banyak air ditarik ke usus besar selama pencernaan.

Hal itu yang membantu meringankan dan mencegah sembelit.

Sejumlah makanan yang dinilai tinggi serat lainnya seperti bayam, brokoli, prune, dan kacang-kacangan.

2. Minum cukup air

Agar buang air besar lancar, salah satunya anda terhidrasi dengan baik.

Hal itu bisa dilakukan dengan cukup minum air setiap harinya.

“Salah satu penyebab sembelit yang paling umum adalah dehidrasi,” kata Dr. Berookim.

“Ketika tubuh tidak terhidrasi dengan baik, itu akan mengkompensasi dengan menarik air dari usus besar (kolon) yang mengakibatkan tinja menjadi keras.”

3. Konsumsi suplemen serat

Cara lain melancarkan buang air besar adalah konsumsi suplemen serat.

Dosis tambahan 6-9 gram serat dinilai bisa membantu melancarkan buang air besar.

Pastikan untuk tidak mengkonsumsi suplemen serat tersebut beerlebihan dan tetap diimbangi dengan serat alami.

4. Minum kopi

Secangkir kopi atau teh panas di pagi hari dinilai dapat melancrkan buang air besar.

Panas dari kopi dapat membuat usus bereaksi, termasuk kafein kopi merangsang motilitas usus besar.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

[POPULER TREN] Warga Israel Rusak Bantuan Indomie untuk Gaza, Gletser Terakhir di Papua Segera Menghilang

[POPULER TREN] Warga Israel Rusak Bantuan Indomie untuk Gaza, Gletser Terakhir di Papua Segera Menghilang

Tren
Deretan Insiden Pesawat Boeing Sepanjang 2024, Terbaru Dialami Indonesia

Deretan Insiden Pesawat Boeing Sepanjang 2024, Terbaru Dialami Indonesia

Tren
Asal-usul Gelar 'Haji' di Indonesia, Warisan Belanda untuk Pemberontak

Asal-usul Gelar "Haji" di Indonesia, Warisan Belanda untuk Pemberontak

Tren
Sosok Hugua, Politisi PDI-P yang Usul agar 'Money Politics' Saat Pemilu Dilegalkan

Sosok Hugua, Politisi PDI-P yang Usul agar "Money Politics" Saat Pemilu Dilegalkan

Tren
Ilmuwan Temukan Eksoplanet 'Cotton Candy', Planet Bermassa Sangat Ringan seperti Permen Kapas

Ilmuwan Temukan Eksoplanet "Cotton Candy", Planet Bermassa Sangat Ringan seperti Permen Kapas

Tren
8 Rekomendasi Makanan Rendah Kalori, Cocok untuk Turunkan Berat Badan

8 Rekomendasi Makanan Rendah Kalori, Cocok untuk Turunkan Berat Badan

Tren
Kronologi dan Fakta Keponakan Bunuh Pamannya di Pamulang

Kronologi dan Fakta Keponakan Bunuh Pamannya di Pamulang

Tren
Melihat 7 Pasal dalam RUU Penyiaran yang Tuai Kritikan...

Melihat 7 Pasal dalam RUU Penyiaran yang Tuai Kritikan...

Tren
El Nino Diprediksi Berakhir Juli 2024, Apakah Akan Digantikan La Nina?

El Nino Diprediksi Berakhir Juli 2024, Apakah Akan Digantikan La Nina?

Tren
Pria di Sleman yang Videonya Viral Pukul Pelajar Ditangkap Polisi

Pria di Sleman yang Videonya Viral Pukul Pelajar Ditangkap Polisi

Tren
Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Tren
Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Tren
7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

Tren
Cerita Muluwork Ambaw, Wanita Ethiopia yang Tak Makan-Minum 16 Tahun

Cerita Muluwork Ambaw, Wanita Ethiopia yang Tak Makan-Minum 16 Tahun

Tren
Mesin Pesawat Garuda Sempat Terbakar, Jemaah Haji Asal Makassar Sujud Syukur Setibanya di Madinah

Mesin Pesawat Garuda Sempat Terbakar, Jemaah Haji Asal Makassar Sujud Syukur Setibanya di Madinah

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com