Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penyebab Rambut Rontok dan Bahan Alami untuk Mengatasinya

Kompas.com - 18/05/2022, 10:14 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Efek penyakit

Terakhir adalah disebabkan oleh penyakit yang diderita.

Misalnya orang dengan kelainan autoimun, kanker, dan sebagainya.

Baca juga: Mengenal Penyakit Autoimun seperti yang Dialami Ashanty

Bahan alami untuk mengatasi rambut rontok

Jika rontok sudah terjadi, Anda mungkin akan mencari tahu bagaimana cara paling efektif untuk mengatasinya.

Ada yang menyebut memangkas rambut menjadi lebih pendek dapat membantu menghentikan atau setidaknya mengurangi rambut rontok.

Namun, bagi anda yang tidak ingin memangkas rambut panjangnya, maka ada beberapa cara yang bisa dilakukan, bahkan hanya dengan menggunakan bahan-bahan alami.

Cara mengatasi rambut rontok

Dilansir dari NDTV, berikut beberapa tips untuk mengatasi rambut rontok secara alami, tanpa perlu memotong rambut atau perawatan mahal di salon:

1. Lidah buaya

Pertama adalah tanaman lidah buaya. Tanaman dengan tinggi kandungan air ini terkenal sebagai obat untuk mengatasi permasalahan rambut rontok.

Pasalnya, lidah buaya dapat mempercepat pertumbuhan rambut baru.

Tak hanya itu, lidah buaya juga berfungsi untuk mengurangi masalah kulit kepala seperti gatal dan kulit mengelupas.

Lidah buayapixabay Lidah buaya
Kandungan alkalin dalam lidah buaya akan membantu mengembalikan tingkat pH alami kulit kepala.

Tak hanya itu, kandungan yang sama juga mampu merekam ke dalam lapisan kulit kepala dan membuat pertumbuhan rambut semakin cepat.

Bagaimana cara penggunaannya? Mudah, gunakan lendir lidah buaya segar ke lapisan kulit kepala Anda, kemudian pijat-pijat secara lembut agar mereka hingga mencapai akar rambut.

Penggunaan yang teratur akan memperkuat rambut Anda dan mengurangi kerontokan.

Baca juga: Populer sebagai Tanaman Obat, Apa Saja Manfaat Lidah Buaya?

2. Minyak kelapa

Selanjutnya adalah minyak kelapa yang kaya akan protein, mineral, dan lemak penting.

Kandungan tersebut mampu membantu tubuh mengontrol rambut rontok, mengurangi kerusakan rambut, dan mendorong pertumbuhan rambut baru.

Kandungan potasium dalam minyak kelapa juga akan melemparkan dan menguatkan rambut, sehingga rambut akan mengakilap dan sehat.

Cara pengaplikasiannya sama dengan lidah buaya.

Penggunaan yang teratur dapat membantu rambut Anda tumbuh lebih panjang, lebih tebal, dan lebih cepat.

Baca juga: Cara Membuat Minyak Goreng dari Kelapa dan Sejumlah Manfaatnya

3. Jus buah bit

Bahan ketiga adalah buah bit yang kaya akan kandungan vitamin C, folat, mangan, betain, dan potasium.

Salah satu faktor yang menyebabkan rambut rontok adalah kekurangan vitamin C, jadi dengan mengonsumsinya akan mampu menguatkan folikel rambut dan membantu Anda mengontrol rambut rontok.

Di samping itu, kandungan buah bit juga bisa mempercepat pertumbuhan rambut dan berfungsi menjaga kesehatan kulit kepala.

Baca juga: Mengapa Rambut Kepala Tumbuh Lebih Panjang dari Bagian Tubuh Lain?

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Tren
Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Tren
Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Tren
Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Tren
Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Tren
Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Tren
Harta Prajogo Pangestu Tembus Rp 1.000 Triliun, Jadi Orang Terkaya Ke-25 di Dunia

Harta Prajogo Pangestu Tembus Rp 1.000 Triliun, Jadi Orang Terkaya Ke-25 di Dunia

Tren
Media Asing Soroti Banjir Bandang Sumbar, Jumlah Korban dan Pemicunya

Media Asing Soroti Banjir Bandang Sumbar, Jumlah Korban dan Pemicunya

Tren
Sejarah Lari Maraton, Jarak Awalnya Bukan 42 Kilometer

Sejarah Lari Maraton, Jarak Awalnya Bukan 42 Kilometer

Tren
Rekonfigurasi Hukum Kekayaan Intelektual terhadap Karya Kecerdasan Buatan

Rekonfigurasi Hukum Kekayaan Intelektual terhadap Karya Kecerdasan Buatan

Tren
Basuh Ketiak Tanpa Sabun Diklaim Efektif Cegah Bau Badan, Benarkah?

Basuh Ketiak Tanpa Sabun Diklaim Efektif Cegah Bau Badan, Benarkah?

Tren
BPJS Kesehatan Tegaskan Kelas Pelayanan Rawat Inap Tidak Dihapus

BPJS Kesehatan Tegaskan Kelas Pelayanan Rawat Inap Tidak Dihapus

Tren
Cara Memindahkan Foto dan Video dari iPhone ke MacBook atau Laptop Windows

Cara Memindahkan Foto dan Video dari iPhone ke MacBook atau Laptop Windows

Tren
Video Viral Pusaran Arus Laut di Perairan Alor NTT, Apakah Berbahaya?

Video Viral Pusaran Arus Laut di Perairan Alor NTT, Apakah Berbahaya?

Tren
Sosok Rahmady Effendi Hutahaean, Eks Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta yang Dilaporkan ke KPK

Sosok Rahmady Effendi Hutahaean, Eks Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta yang Dilaporkan ke KPK

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com