Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Gejala dan Ciri Terinfeksi Covid-19, Apa Saja?

Kompas.com - 27/06/2021, 10:00 WIB
Mela Arnani,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kasus baru infeksi virus corona masih terus dilaporkan di Indonesia.

Meskipun beberapa orang yang terpapar tak menunjukkan gejala tertentu, virus penyebab pandemi ini dapat menimbulkan gejala pada orang yang terinfeksi.

Gejala yang ditimbulkan pun juga beragam, dengan biasanya muncul pada periode masa inkubasi atau sekitar 2-14 hari.

Terdapat beberapa ciri yang dapat dijadikan tanda seseorang terinfeksi virus, yang secara umum meliputi demam, batuk, mual, sesak napas, kelelahan, hingga hilangnya kemampuan indra pembau dan pengecap.

Apa saja ciri-ciri terinfeksi virus corona?

Baca juga: Kasus Covid-19 Melonjak, Simak 8 Langkah Meningkatkan Imunitas Tubuh

1. Demam dan menggigil

Demam biasanya muncul pada orang yang terinfeksi Covid-19, dengan suhu lebih dari 37,7 derajat celcius.

Paling umum, suhu tubuh naik pada sore hari menjelang petang, karena ini merupakan cara virus menghasilkan demam.

Sementara itu, orang yang terpapar virus corona akan menggigil, tubuh terasa sakit, serta demam tinggi saat malam hari.

Kendati begitu, tak semua orang dengan Covid-19 mengalami reaksi yang parah.

Ada pula orang yang terinfeksi corona mengalami kedinginan seperti flu ringan, sendi dan otot pegal-pegal.

Baca juga: Long Covid-19, Gejala dan Dampak yang Dirasakan Pasien Setelah Sembuh

2. Sesak napas

Sesak napas biasanya muncul sebagai tanda penyakit mencapai tahapan serius. Gejala ini dapat muncul tanpa diiringi dengan batuk.

Jika merasa kondisi dada seperti diikat atau mulai merasa kesulitan bernapas, maka dapat segera menghubungi penyedia layanan kesehatan.

3. Batuk kering

Batuk para seorang yang terpapar corona akan sangat mengganggu, terasa seolah berasal dari sesuatu yang jauh di dalam dada.

Batuk yang terjadi merupakan batuk kering, yang tidak mengeluarkan lendir atau dahak dari saluran pernapasan.

Tidak semua batuk kering menjadi tanda seseorang terinfeksi Covid-19.

Baca juga: Update Corona 27 Juni: 5 Negara Kasus Terbanyak | Indonesia Tembus Rekor 21.095 Kasus

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Update Kasus Korupsi Timah, Eks Dirjen Minerba Tersangka, Kerugian Naik Jadi Rp 300 T

Update Kasus Korupsi Timah, Eks Dirjen Minerba Tersangka, Kerugian Naik Jadi Rp 300 T

Tren
Polisi: Mayat di Toren Air Warga Pondok Aren merupakan Bandar Narkoba

Polisi: Mayat di Toren Air Warga Pondok Aren merupakan Bandar Narkoba

Tren
Ini Kata Jokowi dan Kejagung soal Anggota Densus 88 Kuntit Jampidsus

Ini Kata Jokowi dan Kejagung soal Anggota Densus 88 Kuntit Jampidsus

Tren
Israel Serang Rafah, Erdogan Sumpahi Netanyahu Bernasib seperti Hitler

Israel Serang Rafah, Erdogan Sumpahi Netanyahu Bernasib seperti Hitler

Tren
Pekerja Sudah Punya Rumah atau Ambil KPR, Masih Kena Potongan Tapera?

Pekerja Sudah Punya Rumah atau Ambil KPR, Masih Kena Potongan Tapera?

Tren
Bayi Tertabrak Fortuner di Sidoarjo, Apakah Orangtua Berpeluang Dipidana?

Bayi Tertabrak Fortuner di Sidoarjo, Apakah Orangtua Berpeluang Dipidana?

Tren
IKD Jadi Kunci Akses 9 Layanan Publik per Oktober, Bagaimana Nasib yang Belum Aktivasi?

IKD Jadi Kunci Akses 9 Layanan Publik per Oktober, Bagaimana Nasib yang Belum Aktivasi?

Tren
Bisakah Perjanjian Pranikah Atur Perselingkuhan Tanpa Pisah Harta?

Bisakah Perjanjian Pranikah Atur Perselingkuhan Tanpa Pisah Harta?

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 30-31 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 30-31 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Ini yang Terjadi jika Tidak Memadankan NIK dan NPWP | La Nina Muncul Juni, Apa Dampaknya bagi Indonesia?

[POPULER TREN] Ini yang Terjadi jika Tidak Memadankan NIK dan NPWP | La Nina Muncul Juni, Apa Dampaknya bagi Indonesia?

Tren
Misteri Mayat Dalam Toren di Tangsel, Warga Mengaku Dengar Keributan

Misteri Mayat Dalam Toren di Tangsel, Warga Mengaku Dengar Keributan

Tren
China Blokir “Influencer” yang Hobi Pamer Harta, Tekan Materialisme di Kalangan Remaja

China Blokir “Influencer” yang Hobi Pamer Harta, Tekan Materialisme di Kalangan Remaja

Tren
Poin-poin Draf Revisi UU Polri yang Disorot, Tambah Masa Jabatan dan Wewenang

Poin-poin Draf Revisi UU Polri yang Disorot, Tambah Masa Jabatan dan Wewenang

Tren
Simulasi Hitungan Gaji Rp 2,5 Juta Setelah Dipotong Iuran Wajib Termasuk Tapera

Simulasi Hitungan Gaji Rp 2,5 Juta Setelah Dipotong Iuran Wajib Termasuk Tapera

Tren
Nilai Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024 di Atas Standar Belum Tentu Lolos, Apa Pertimbangan Lainnya?

Nilai Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024 di Atas Standar Belum Tentu Lolos, Apa Pertimbangan Lainnya?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com