Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bersiap New Normal, Ini Cara Melindungi Diri dari Penyebaran Virus Corona

Kompas.com - 01/06/2020, 08:07 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Hindari tempat ramai

WHO juga mengingatkan agar menghindari tempat ramai karena akan meningkatkan potensi kontak dekat dengan seseorang yang mungkin telah terinfeksi virus corona.

Di tempat ramai juga akan membuat seseorang sulit menerapkan physical distancing.

Selain itu, tidak menyentuh mata, hidung, dan mulut juga termasuk cara efektif dalam melindungi diri dari infeksi Covid-19.

Pasalnya, tangan menyentuh banyak permukaan dan berpotensi mengambil virus. Setelah terkontaminasi, tangan dapat memindahkan virus ke mata, hidung, atau mulut Anda.

Semua langkah di atas akan semakin efektif jika seseorang selalu menggunakan masker ketika sedang keluar rumah.

Baca juga: WHO Tegaskan Vaksin Covid-19 Tak Akan Tersedia Sebelum Akhir 2021

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com