Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pria Ini Tawarkan Rp 342 Juta untuk Dicarikan Pasangan, Berminat?

Kompas.com - 16/02/2020, 08:00 WIB
Vina Fadhrotul Mukaromah,
Virdita Rizki Ratriani

Tim Redaksi

Selain itu, ia tidak dapat membawa uang tersebut sekaligus dalam satu waktu. 

Baca juga: Ingin Temukan Jodoh Lewat Kencan Online? Simak 5 Tips Berikut...

Jeff akan membayarkan penghargaan tersebut dalam lima kali cicilan, dengan besaran tiap cicilan sejumlah 5.000 dollar AS atau sekitar Rp 68 juta.

Namun, jika pasangan yang diusulkan oleh perantara putus dengan Jeff, ia tidak akan mendapat uang lebih dari apa yang telah didapatkan selama periode berkencan.

Sementara, perempuan yang menjadi pasangan Jeff atau berkencan dengannya tidak berhak menerima bayaran apapun.

Para perempuan yang tertarik menjadi pasangan Jeff harus melalui tahapan awal berupa survei untuk melihat kecocokan.

Survei tersebut didasarkan pada sains dan dikembangkan oleh seorang psikiater klinis. 

Meskipun cara yang ia pilih tergolong sangat tidak konvensional, Jeff berharap bahwa cara ini tepat untuk membantunya menemukan pasangan.

"Tujuan utama dari ini semua adalah untuk menemukan perempuan yang tepat bagi saya, di manapun dia berada," pungkas Jeff. 

Baca juga: Berburu Cinta di Aplikasi Kencan Online, Perhatikan 8 Tips Aman Ini!

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com