Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

14 Wilayah Indonesia yang "Bebas" Corona dan 12 Daerah yang Berisiko Tinggi

KOMPAS.com - Jumlah kasus pasien yang terinfeksi Covid-19 di Indonesia dari hari ke hari terus mengalami penambahan.

Juru bicara Satgas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito mengatakan, jumlah wilayah yang masuk ke dalam zona hijau corona di Indonesia semakin sedikit.

"Dapat dilihat secara cepat, bahwa zona hijau yang awalnya cukup banyak di wilayah barat dan timur Indonesia, jumlahnya semakin lama semakin berkurang," ujar Wiku dikutip dari laman covid-19.go.id, Kamis (4/3/2021).

Melihat perkembangan pada Februari 2021, lanjut Wiku, jumlah zona hijau sangat sedikit.

Data hingga 28 Februari 2021, total wilayah yang masuk ke dalam zona hijau virus corona hanya ada 14 kabupaten-kota.

Sebagai tambahan informasi, zona hijau sendiri terbagi menjadi dua kategori, yaitu zona tak terdampak dan zona tidak ada kasus Covid-19.

Kemudian, imbuh Wiku, jumlah daerah dalam zona oranye sebanyak 277 kabupaten/kota atau lebih dari 59 persen dari total 514 kabupaten/kota di Indonesia.

"Zona oranye, awalnya hanya mendominasi pulau Jawa saja dan sebagian di pulau Kalimantan dan Sumatera, perkembangannya terlihat signifikan," paparnya.

Berikut daftar zona hijau dan merah dikutip dari situs covid19.go.id, 28 Februari 2021:

Zona tidak terdampak

1. Provinsi Papua

Zona tidak ada kasus

1. Sumatera Utara

  • Nias Utara
  • Nias Barat

2. Papua Barat

  • Raja Ampat

3. Papua

  • Puncak Jaya
  • Pegunungan Bintang
  • Yahukimo
  • Tolikara
  • Waropen
  • Mamberamo Raya

4. Nusa Tenggara Timur

  • Sumba Tengah

5. Maluku Utara

Zona risiko tinggi

1. Nusa Tenggara Timur

  • Kupang
  • Kota Kupang

2. Jawa Tengah

  • Cilacap
  • Banyumas
  • Wonosobo
  • Wonogiri
  • Rembang
  • Kota Surakarta

3. Daerah Istimewa Yogyakarta

  • Bantul

4. Bali

https://www.kompas.com/tren/read/2021/03/05/190500765/14-wilayah-indonesia-yang-bebas-corona-dan-12-daerah-yang-berisiko-tinggi

Terkini Lainnya

Pelaku Penyelundupan Orang Bermodus Iklan Lowker via TikTok Ditangkap di Surabaya, Ini Kronologinya

Pelaku Penyelundupan Orang Bermodus Iklan Lowker via TikTok Ditangkap di Surabaya, Ini Kronologinya

Tren
Apa yang Akan Terjadi Saat Berjalan Kaki 10.000 Langkah per Hari Selama Sebulan?

Apa yang Akan Terjadi Saat Berjalan Kaki 10.000 Langkah per Hari Selama Sebulan?

Tren
3 Manfaat Mengonsumsi Madu dan Teh Hijau, Baik bagi Penderita Diabetes

3 Manfaat Mengonsumsi Madu dan Teh Hijau, Baik bagi Penderita Diabetes

Tren
BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 18-19 Mei 2024

BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 18-19 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan Lebat 17-18 Mei 2024 | Ikan Tinggi Purin Pantangan Penderita Asam Urat

[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan Lebat 17-18 Mei 2024 | Ikan Tinggi Purin Pantangan Penderita Asam Urat

Tren
Kondisi Geografis Mahakam Ulu, Tetangga IKN yang Dikepung Sungai dan Kini Darurat Banjir

Kondisi Geografis Mahakam Ulu, Tetangga IKN yang Dikepung Sungai dan Kini Darurat Banjir

Tren
Pesona Air Terjun

Pesona Air Terjun

Tren
Update Banjir Mahakam Ulu, Ratusan Orang Masih Mengungsi

Update Banjir Mahakam Ulu, Ratusan Orang Masih Mengungsi

Tren
Ribka Sugiarto Mundur dari Pelatnas, Kekasih Ungkap Alasannya

Ribka Sugiarto Mundur dari Pelatnas, Kekasih Ungkap Alasannya

Tren
Ilmuwan Akhirnya Tahu Bagaimana Cara Orang Mesir Kuno Membangun Piramida

Ilmuwan Akhirnya Tahu Bagaimana Cara Orang Mesir Kuno Membangun Piramida

Tren
Ada Aturan Baru KRIS, Apakah Perawatan ICU Ditanggung BPJS Kesehatan?

Ada Aturan Baru KRIS, Apakah Perawatan ICU Ditanggung BPJS Kesehatan?

Tren
Jemaah Tolong Jemaah, Kisah Manis Persaudaraan di Madinah

Jemaah Tolong Jemaah, Kisah Manis Persaudaraan di Madinah

Tren
Kata BWF soal Keputusan Kevin Sanjaya Pensiun dari Bulu Tangkis

Kata BWF soal Keputusan Kevin Sanjaya Pensiun dari Bulu Tangkis

Tren
Seorang Pria yang Diduga Terafiliasi Jemaah Islamiyah Serang Kantor Polisi Malaysia, 2 Petugas Meninggal Dunia

Seorang Pria yang Diduga Terafiliasi Jemaah Islamiyah Serang Kantor Polisi Malaysia, 2 Petugas Meninggal Dunia

Tren
Cara Menaikkan Trombosit bagi Pasien Demam Berdarah Dengue (DBD)

Cara Menaikkan Trombosit bagi Pasien Demam Berdarah Dengue (DBD)

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke