Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ankhesenamun, Permaisuri Tutankhamun yang Hilang dari Sejarah

Kompas.com - 24/12/2023, 17:00 WIB
Widya Lestari Ningsih

Penulis

Setelah tiga tahun memerintah, Ay meninggal dan takhta Mesir Kuno jatuh ke tangan Horemheb.

Untuk melegitimasi kekuasaannya, Horemheb, mengklaim bahwa dewa-dewa lama telah memilihnya untuk mengembalikan tatanan Mesir Kuno dan menghapus nama keluarga raja yang sesat dari sejarah.

Raja sesat yang dimaksud adalah Akhenaten, sehingga semua monumen yang didirikan pada masa pemerintahannya berusaha dihancurkan atau dirusak oleh Horemheb.

Tidak hanya itu, Horemheb juga menghapus semua jejak Tutankhamun, yang sejatinya telah berusaha mengembalikan tatanan Mesir Kuno selama satu dekade pemerintahannya.

Tindakan itu menimbulkan dugaan bahwa Horemhab atau Ay juga membunuh Ankhsenamun.

Namun, dugaan tersebut belum menemukan bukti pendukung. Satu yang pasti, Ankhsenamun lenyap dari sejarah setelah mengirimkan surat kepada Raja Het.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com