Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Contoh Procedure Text tentang Pembuatan Karya

Kompas.com - 10/10/2023, 10:00 WIB
Vanya Karunia Mulia Putri

Editor

  • Old newspaper
  • Glue
  • Paint
  • Rope
  • Scissors.

How to make:

  1. Cut old newspapers lengthwise in the same size
  2. Twist the pieces of newspaper up like rattan
  3. Arrange the pieces of newspaper to form a basket
  4. Glue the twisted newspaper and tie the ends with string
  5. The recycling basket is ready to use.

Baca juga: 3 Contoh Procedure Text tentang Pembuatan Minuman Teh

Terjemahan:

Cara membuat keranjang dari koran

Koran bekas dapat ditingkatkan nilai kegunaannya dengan mengubahnya menjadi sebuah keranjang. Berikut cara membuat keranjang dari koran bekas:

Bahan:

  • Koran bekas
  • Lem
  • Cat
  • Tali
  • Gunting.

Cara membuat:

  1. Potong koran bekas secara memanjang dalam ukuran yang sama
  2. Pilin potongan koran hingga seperti rotan
  3. Susun potongan koran hingga membentuk keranjang
  4. Lem pilinan koran tersebut dan ikat ujungnya dengan tali
  5. Keranjang daur ulang siap digunakan.

How to make decorative lamps

Used goods can be recycled to make crafts. One of them is a decorative lamp. Here's how to make decorative lights from used goods:

Material:

  • Used bottles
  • Plastic spoon
  • Glue.

Baca juga: 3 Contoh Procedure Text tentang Pembuatan Makanan Berbahan Dasar Telur

Tool:

  • Scissors.

Method:

  1. Cut the used plastic bottles into two parts
  2. Cut the plastic spoon into two parts
  3. Paste the spoon pieces on the bottle pieces that have a lid. Do this until the entire surface of the bottle is covered
  4. Decorative lights are ready to use.

Terjemahan:

Cara membuat lampu hias

Barang bekas dapat didaur ulang menjadi sebuah karya. Salah satunya, lampu hias. Berikut cara membuat lampu hias dari barang bekas:

Bahan:

  • Botol bekas
  • Sendok plastik
  • Lem.

Alat:

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com