Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ingin Punya Rumah Berkonsep Terbuka? Ini 9 Cara Mendesainnya

Kompas.com - 11/03/2022, 13:10 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

Selain itu, dapat mendesain plafon gantung atau menggunakan bahan plafon palsu terpisah untuk memisahkan area berbeda secara visual. Area cekung dan volume juga dapat digunakan untuk memisahkan ruangan.

Gunakan karpet 

Ilustrasi ruang keluargaUnsplash/Sidekix Media Ilustrasi ruang keluarga
Batasi zona yang berbeda dan masukkan warna, pola, dan kehangatan dengan menggunakan karpet area. Potongan-potongan indah ini tersedia dalam berbagai ukuran serta bahan alami atau sintetis. 

Baca juga: Tips Desain Denah Lantai Terbuka Menurut Desainer Interior

Layar lipat 

Jika tidak ingin menggunakan partisi permanen, pilih layar lipat dengan kastor. Layar ini ringan, mudah dipindahkan, dan dapat dilipat saat tidak digunakan.

Layar lipat tersedia dalam berbagai desain, sentuhan akhir, dan merupakan salah satu cara terbaik membuat sudut pribadi di rumah.

Tirai tipis 

Tirai dan gorden tipis adalah salah satu cara paling hemat biaya untuk membatasi ruang secara instan. Tirai berfungsi sebagai layar semi-terbuka, sementara gorden tipis  memungkinkan cahaya alami tetap bisa masuk ke ruangan. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com