Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 05/02/2022, 12:00 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

Ilustrasi tanaman hias Suplir atau maidenhair fern. SHUTTERSTOCK/TOTOKZWW Ilustrasi tanaman hias Suplir atau maidenhair fern.
Suplir

Suplir merupakan tumbuhan paku penghias ruangan atau taman yang termasuk dalam marga Adiantum.

Seperti yang dijelaskan sebelumnya, tanaman hias satu ini bisa ditanam di dalam ataupun di luar ruangan.

Namun, tanaman suplir tidak tahan dengan penyinaran matahari langsung dan menyukai media tanam yang gembur, kaya bahan organik (humus), dan selalu lembap, tetapi tidak toleran terhadap genangan air.

Baca juga: 9 Tanaman Hias Daun Terbaik untuk Menghias Meja Kerja

Ilustrasi tanaman kuping gajah. SHUTTERSTOCK/FIRN Ilustrasi tanaman kuping gajah.
Anthurium

Anthurium atau biasa disebut dengan kuping gajah merupakan tanaman yang termasuk dari famili araceae.

Tanaman berdaun indah ini masih berkerabat dengan sejumlah tanaman hias populer, seperti aglonema, philodendron, dan keladi hias.

Memiliki bentuk daun yang indah, unik, dan bervariasi menjadi daya tarik utama dari tanaman anthurium.

Daun dari tanaman anthurium umumnya berwarna hijau tua dengan urat dan tulang daun besar dan menonjol.

Baca juga: 10 Jenis Tanaman Hias Daun Merah yang Eksotis

Lili paris

Lili paris merupakan tanaman hias daun yang penampilannya sederhana, tetapi disukai banyak orang.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com