Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Catat, Ini Kesalahan dalam Menanam Bibit di Dalam Ruangan

Kompas.com - 28/02/2021, 10:56 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber The Spruce

 

Atau, Anda dapat membeli alas penghangat benih untuk diletakkan di bawah nampan benih. Begitu bibit muncul, mereka dapat mentolerir suhu yang berfluktuasi.

Jenis cahaya apa pun yang Anda gunakan, alami atau buatan, pastikan menghasilkan panas yang cukup untuk menjaga tanaman dalam kisaran suhu yang telah disebut di atas. 

Tidak melabeli benih

Untuk dapat mengidentifikasi bibit saat mereka tumbuh dan untuk mengetahui kapan mereka akan siap untuk dipindahkan, Anda harus memberi label pada wadah benih saat Anda menabur.

Untuk setiap jenis benih yang disemai, gunakan batang es loli atau spidol plastik dan pena tinta permanen untuk mencatat nama dan tanggal tanam. Masukkan label tanaman ke dalam tanah di dekat tepi wadah atau baki.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com