Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Desain Kamar Ini Bisa Bikin Tidur Lebih Nyenyak

Kompas.com - 17/12/2020, 10:45 WIB
Abdul Haris Maulana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Penempatan tempat tidur

Tempat tidur yang nyaman tentunya terdiri dari kasur, bantal dan guling yang empuk, sehingga menjadi kesatuan elemen untuk tidur yang lebih nyenyak.

Namun, penempatan posisi tempat tidur perlu kamu perhatikan saat mendesain kamar tidur untuk mendapatkan tidur nyenyak.

Jangan tempatkan kasur menghadap langsung ke jendela, terlebih sinar matahari bisa menyorot langsung ke arah tempat tidur saat bersinar.

Pasang tirai jendela

Tirai jendela membantu untuk mematikan cahaya luar ruangan yang dapat mengganggu konsentrasi.

Namun, kamar tidur tidak bisa menjadi gelap gulita sepanjang waktu. Sampai waktunya tidur, tetap gulung tirai untuk membiarkan cahaya alami masuk.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com