Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

POPULER GLOBAL: Mengapa Adolf Hitler Membenci Orang Yahudi? | Ibu Muda 24 Tahun Punya 21 Bayi

Kompas.com - 28/10/2021, 05:08 WIB
Danur Lambang Pristiandaru

Penulis

KOMPAS.com - Mengapa Adolf Hitler membenci Yahudi? Penjelasan inilah yang menjadi berita yang paling banyak dibaca dari kanal Global.

Semenatar itu di AS, ada seorang ibu muda yang memiliki 21 bayi dan mempekerjakan 16 babysitter alias pengasuh.

Berikut kami rangkumkan berita internasional terpopuler dari Kompas.com edisi Rabu (27/10/2021) hingga Kamis (28/10/2021).

Baca juga: POPULER GLOBAL: China Lockdown karena Covid-19 Merebak Lagi | Kematian Presiden Korsel yang Dibunuh Sahabat Sendiri

1. Mengapa Adolf Hitler Membenci Orang Yahudi?

Pembantaian massal orang Yahudi di saat Nazi berkuasa di bawah kepemimpinan diktator Jerman Adolf Hitler jadi sejarah kelam.

Hitler tampaknya sudah kehilangan nalar, membabi buta, dan secara serius menjadi sosok pencabut nyawa.

Pertanyaannya, mengapa Hitler sangat membenci Yahudi? Dilansir laman annefrank.org, berikut paparannya.

Baca juga: Mengapa Adolf Hitler Membenci Orang Yahudi?

2. Berusia 24 Tahun, Ibu Muda Ini Punya 21 Bayi dan Menggaji 16 Pengasuh

Seorang ibu muda di AS, Kristina Ozturk (24), memiliki 21 bayi dan mempekerjakan 16 babysitter alias pengasuh.

Kristina tinggal di Batumi, Georgia, AS. Dia memiliki suami bernama Galip Ozturk (57) yang merupakan seorang pengusaha cum miliarder.

Dalam setahun, keluarga tersebut mengeluarkan uang senilai 96.000 dollar AS (Rp 1,3 miliar) untuk menggaji ke-16 pengasuh.

Bagaimana kelanjutan beritanya? Baca selengkapnya di sini.

Baca juga: Berusia 24 Tahun, Ibu Muda Ini Punya 21 Bayi dan Menggaji 16 Pengasuh

 

3. Konsumsi Narkoba Tentara Nazi yang Memicu Kebrutalan Invasi

Buku Der Totale Rausch (The Total Rush) karya Norman Ohler, mengungkap fakta bahwa banyak orang di rezim Nazi menggunakan narkoba secara teratur.

Mulai dari tentara Wehrmacht (angkatan bersenjata Jerman) sampai ke Hitler sendiri.

Penggunaan metamfetamin, atau lebih dikenal sebagai sabu, sangat lazim saat itu. 

Anda bisa membaca kisahnya secara lengkap di sini.

Baca juga: Konsumsi Narkoba Tentara Nazi yang Memicu Kebrutalan Invasi

4. Niat Cari Untung Jual Muntahan Paus 7,7 Kg Seharga Rp 14 Miliar, Dua Pria Diciduk Aparat

Sekitar 17 pon (7,7 kg) muntahan paus sperma atau dikenal sebagai ambergris, disita oleh pejabat India akhir pekan lalu.

Petugas mendekati dua pria yang diyakini memiliki ambergris dan menawarkan untuk membelinya.

Ambergris adalah zat yang berasal dari usus paus sperma dan dilaporkan digunakan untuk membuat parfum kelas atas.

Penasaran dengan kelanjutan beritanya? Baca selengkapnya melalui tautan ini.

Baca juga: Niat Cari Untung Jual Muntahan Paus 7,7 Kg Seharga Rp 14 Miliar, Dua Pria Diciduk Aparat

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com