Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penasihat Utama PM Inggris yang Kontroversial, Dominic Cummings Akan Mundur Akhir Tahun

Kompas.com - 13/11/2020, 15:03 WIB
Miranti Kencana Wirawan

Penulis

LONDON, KOMPAS.com - Dominic Cummings dikabarkan akan berhenti sebagai penasihat utama Perdana Menteri Inggris Boris Johnson yang paling kuat pada akhir tahun.

Melansir Bloomberg, Jumat (13/11/2020), berita kemundurannya itu menjerumuskan PM Inggris ke dalam krisis di kala Inggris sedang menavigasi tahap penutupan Brexit.

Mengutip Deutsche Welle, Cummings dianggap sebagai anggota kunci kampanye yang mendukung keluarnya Inggris dari Uni Eropa atau Brexit pada 2016 lalu dan bertanggung jawab membantu Johnson menjadi perdana menteri Inggris tahun 2019.

Baca juga: Diisukan Akan Mundur dari Jabatan Perdana Menteri, Boris Johnson Bikin Akun LinkedIn

Dengan kepergian Cummings pada Natal tahun ini, Boris Johnson dipastikan kehilangan penasihat utama sekaligus ahli strateginya yang paling penting.

Cummings memiliki pengaruh besar atas semua aspek kebijakan pemerintah, mulai dari penanganan pandemi virus corona sampai Brexit dan reformasi perekonomian Inggris.

Baca juga: Boris Johnson Considering Second Round of Coronavirus Lockdowns in UK

Pria berusia 48 tahun itu menjadi terkenal di jagad media karena keberhasilannya merancang kampanye Vote Leave dan karena melanggar aturan lockdown di tengah wabah dengan melakukan perjalanan sejauh 400 kilometer menuju rumah orang tuanya di Durham, timur laut Inggris pada akhir Maret lalu.

Dia juga menjadi sasaran oposisi Partai Buruh yang mempertanyakan tentang izin keamanannya setelah seorang pelapor mengungkapkan bahwa Cummings telah menghabiskan waktunya di Rusia pada usia 20-an.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Inilah Wombat Tertua di Dunia, Usianya 35 Tahun

Inilah Wombat Tertua di Dunia, Usianya 35 Tahun

Global
Biden Akan Bicara ke Netanyahu Usai Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi

Biden Akan Bicara ke Netanyahu Usai Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi

Global
Pejabat UE dan Perancis Kecam Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi, Ini Alasannya

Pejabat UE dan Perancis Kecam Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi, Ini Alasannya

Global
Rusia dan Ukraina Dilaporkan Pakai Senjata Terlarang, Apa Saja?

Rusia dan Ukraina Dilaporkan Pakai Senjata Terlarang, Apa Saja?

Internasional
Setelah Perintahkan Warga Mengungsi, Israel Serang Rafah, Hal yang Dikhawatirkan Mulai Terjadi

Setelah Perintahkan Warga Mengungsi, Israel Serang Rafah, Hal yang Dikhawatirkan Mulai Terjadi

Global
Jerman Tarik Duta Besarnya dari Rusia, Ini Alasannya

Jerman Tarik Duta Besarnya dari Rusia, Ini Alasannya

Global
Kebun Binatang di China Warnai 2 Anjing Jadi Mirip Panda, Tarik Banyak Pengunjung tapi Tuai Kritik

Kebun Binatang di China Warnai 2 Anjing Jadi Mirip Panda, Tarik Banyak Pengunjung tapi Tuai Kritik

Global
Meski Rafah Dievakuasi, Hamas Tetap Lanjutkan Perundingan Gencatan Senjata

Meski Rafah Dievakuasi, Hamas Tetap Lanjutkan Perundingan Gencatan Senjata

Global
Rusia Ungkap Tujuan Putin Perintahkan Latihan Senjata Nuklir dalam Waktu Dekat

Rusia Ungkap Tujuan Putin Perintahkan Latihan Senjata Nuklir dalam Waktu Dekat

Global
Pria Ini Menyamar Jadi Wanita agar Terhindar Penangkapan, tapi Gagal

Pria Ini Menyamar Jadi Wanita agar Terhindar Penangkapan, tapi Gagal

Global
Cerita Wartawan BBC Menumpang Kapal Filipina, Dikejar Kapal Patroli China

Cerita Wartawan BBC Menumpang Kapal Filipina, Dikejar Kapal Patroli China

Global
Putin Perintahkan Pasukan Rusia Latihan Senjata Nuklir di Dekat Ukraina

Putin Perintahkan Pasukan Rusia Latihan Senjata Nuklir di Dekat Ukraina

Global
Israel Dorong 100.000 Warga Sipil Palestina Tinggalkan Rafah Timur, Apa Tujuannya?

Israel Dorong 100.000 Warga Sipil Palestina Tinggalkan Rafah Timur, Apa Tujuannya?

Global
Fakta-fakta di Balik Demo Mahasiswa AS Tolak Perang di Gaza

Fakta-fakta di Balik Demo Mahasiswa AS Tolak Perang di Gaza

Global
Hezbollah Tembakkan Puluhan Roket Katyusha ke Pangkalan Israel

Hezbollah Tembakkan Puluhan Roket Katyusha ke Pangkalan Israel

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com