Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pilpres AS 2024: Biden Menang "Primary" Demokrat di New Hampshire meski Tak Masuk Surat Suara

Biden dan Demokrat mencabut status New Hampshire sebagai tuan rumah primary setelah kaukus Iowa bagi Partai Republik, sehingga primary pertama Demokrat akan digelar di South Carolina pada 3 Februari 2024.

Namun, New Hampshire-yang berslogan "Hidup Bebas atau Mati"-tidak mengikuti arahan pusat dan tetap mengadakan pemungutan suara.

Akibatnya, tak ada nominasi dari Partai Demokrat yang dipilih sehingga primary ini hanya bersifat simbolis dari keseluruhan proses menjelang pemilihan presiden atau pilpres AS 2024.

Tim pendukung Biden kemudian berkampanye secara tertulis di detik-detik terakhir menjelang primary untuk mencegah dua calon penantang lainnya yaitu Dean Phillips dan Marianne Williamson saling mengeklaim kemenangan.

Biden memiliki riwayat buruk di New Hampshire. Dia kalah telak di negara bagian dengan mayoritas penduduk berkulit putih itu dalam primary pilpres AS 2020, dan terselamatkan oleh dukungan kuat warga Afrika-Amerika di primary South Carolina.

Setelah menjadi presiden, Biden mencabut New Hampshire-dan Iowa-dari tahap pertama primary lalu menetapkan South Carolina untuk mendahuluinya.

Sementara itu bagi Partai Republik, New Hampshire dipandang sebagai ujian utama Donald Trump yang sedang menghadapi empat dakwaan pidana berbeda.

Trump kemudian menang telak, menyapu bersih negara bagian di timur laut AS itu dari satu-satunya penantang yang tersisa yakni mantan Duta Besar AS untuk PBB dan Gubernur South Carolina Nikki Haley.

https://www.kompas.com/global/read/2024/01/24/124919470/pilpres-as-2024-biden-menang-primary-demokrat-di-new-hampshire-meski-tak

Terkini Lainnya

WHO: Tak Ada Pasokan Medis Masuk ke Gaza Selama 10 Hari

WHO: Tak Ada Pasokan Medis Masuk ke Gaza Selama 10 Hari

Global
PM Slovakia Jalani Operasi Baru, Kondisinya Masih Cukup Serius

PM Slovakia Jalani Operasi Baru, Kondisinya Masih Cukup Serius

Global
Warga Sipil Israel Kembali Berulah, Truk Bantuan di Tepi Barat Dibakar

Warga Sipil Israel Kembali Berulah, Truk Bantuan di Tepi Barat Dibakar

Global
13 Negara Ini Desak Israel agar Menahan Diri dari Invasinya ke Rafah

13 Negara Ini Desak Israel agar Menahan Diri dari Invasinya ke Rafah

Global
Kera Tergemuk di Thailand Mati karena Sering Diberi Permen dan Minuman Manis

Kera Tergemuk di Thailand Mati karena Sering Diberi Permen dan Minuman Manis

Global
Israel: Kasus Genosida di Pengadilan PBB Tak Sesuai Kenyataan

Israel: Kasus Genosida di Pengadilan PBB Tak Sesuai Kenyataan

Global
Minim Perlindungan, Tahanan di AS yang Jadi Buruh Rawan Kecelakaan Kerja

Minim Perlindungan, Tahanan di AS yang Jadi Buruh Rawan Kecelakaan Kerja

Internasional
Korut Tembakkan Rudal Balistik Tak Dikenal, Ini Alasannya

Korut Tembakkan Rudal Balistik Tak Dikenal, Ini Alasannya

Global
Siapa 'Si Lalat' Mohamed Amra, Napi yang Kabur dalam Penyergapan Mobil Penjara di Prancis?

Siapa "Si Lalat" Mohamed Amra, Napi yang Kabur dalam Penyergapan Mobil Penjara di Prancis?

Internasional
Tekno-Nasionalisme Xi Jinping dan Dampaknya pada Industri Global

Tekno-Nasionalisme Xi Jinping dan Dampaknya pada Industri Global

Global
2 Polisi Malaysia Tewas Ditembak dan Diserang, Pelaku Disebut Terafiliasi Jemaah Islamiyah

2 Polisi Malaysia Tewas Ditembak dan Diserang, Pelaku Disebut Terafiliasi Jemaah Islamiyah

Global
AS Sebut Dermaga Terapungnya Mulai Dipakai untuk Kirim Bantuan ke Gaza

AS Sebut Dermaga Terapungnya Mulai Dipakai untuk Kirim Bantuan ke Gaza

Global
Suara Tembakan di Dekat Kedutaan Israel, Polisi Swedia Menahan Beberapa Orang

Suara Tembakan di Dekat Kedutaan Israel, Polisi Swedia Menahan Beberapa Orang

Global
Kharkiv Jadi Kota Kedua Ukraina yang Sering Diserang Drone Rusia

Kharkiv Jadi Kota Kedua Ukraina yang Sering Diserang Drone Rusia

Global
China Disebut Berencana Kembangkan Reaktor Nuklir Terapung di Laut China Selatan

China Disebut Berencana Kembangkan Reaktor Nuklir Terapung di Laut China Selatan

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke