Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Tempat Makan Dimsum Enak di Jakarta Selatan, Ada yang Buka 24 Jam

Kompas.com - 28/01/2024, 21:31 WIB
Krisda Tiofani,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

3. Winglok Hongkong Dimsum

Kamu yang tinggal di Jakarta Selatan, bisa coba menu Winglok Hongkong Dimsum di cabang Jalan Pangeran Antasari Nomor 88, Cipete Selatan.

Menu Winglok Hongkong Dimsum terdiri dari Steam Telur Hongkong, Kue Pandan, Bakpao Telur Asin, Ceker Ayam, Hakau Udang, dan Kuotie Steam.

Baca juga: 5 Tips Membangun Usaha Dimsum ala Owner Unie Dimsum

Harga seporsi Winglok Hongkong Dimsum isi tiga buah mulai dari Rp 22.000. Kamu bisa menikmati aneka dimsum di Winglok Hongkong Dimsum setiap hari karena restoran ini buka 24 jam.

4. YinYang DimSum

Berlokasi di Jalan Senopati Nomor 61, Selong, Kecamatan Kebayoran Baru, Kota Jakarta Selatan, YinYang DimSum bisa menjadi pilihan tempat makan dimsum enak.

Ilustrasi dimsum. shutterstock/Harinnita Detta Ilustrasi dimsum.

Ada Xiao Long Bao, Ha Kau, Tausa Bao, Chicken Feet, Golden Prawn, Chicken Charsiu Bao, dan Crispy Prawn Beancurd Roll.

Satu porsi dimsum di restoran ini dibanderol Rp 29.000 hingga Rp 47.000. Kamu bisa mampir ke YinYang DimSum setiap hari pukul 11.00-21.00 WIB.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com