Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 07/04/2021, 20:13 WIB
Alma Erin Mentari

Penulis

5. Periksa kentang setelah 5 menit direbus

Periksa kentang setelah lima menit direbus untuk memastikan apakah kentang sudah empuk atau tidak. Gunakan garpu dan tusukkan garpu untuk menguji tingkat keempukkan kentang.

Kentang potong dadu besar biasanya sudah matang dan empuk setelah direbus selama 20 hingga 25 menit.

Sementara, kentang potong dadu kecil membutuhkan waktu yang lebih cepat yaitu sekitar 10 sampai 15 menit.

6. Tiriskan dan rendam dengan air dingin

Kalau kentang dirasa sudah empuk, angkat, dan tiriskan dengan menggunakan saringan.

Basahi kentang dengan air dingin atau celupkan ke dalam manguk kaca berisikan air es untuk mendinginkan kentang lebih cepat.

Kalau kentang sudah dingin, tiriskan, dan kupas kulitnya. Olah dengan aneka resep kentang rebus favoritmu.

Baca juga: 7 Cara Olah Kentang Goreng Beku ala Restoran, Ide Camilan Praktis

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com