Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Resep Snow Skin Mooncake, Kue Bulan yang Tidak Dipanggang

Kompas.com - 01/10/2020, 18:08 WIB
Syifa Nuri Khairunnisa,
Yuharrani Aisyah

Tim Redaksi

Sumber SBS Food

9. Untuk membuat kulitnya, taruh dua gelas sirup ke dalam mangkuk besar. tambahkan air lemon, sari bunga jeruk bali, dan minyak sayur.

10. Masukkan tepung beras ketan sambil terus diaduk perlahan sampai terbentuk pasta yang halus. Biarkan selama 30 menit.

11. Tuang adonan ke atas papan yang sudah ditaburi tepung sebelumnya. Lalu uleni adonan tepung beras ketan tersebut sampai bisa membentuk adonan bulat panjang. Balur tanganmu dengan sedikit minyak agar adonan tidak lengket di tangan ketika diuleni.

12. Potong-potong adonan berukuran masing-masing 150 gram, lalu ratakan jadi lingkaran gepeng. Bungkus bola-bola pasta isian kacang hijau tadi dengan adonan kulit ini sampai tertutup rata. Balur lagi dengan tepung beras ketan agar tidak lengket.

13. Taburi cetakan kue bulan dengan tepung beras ketan, lalu tempatkan bola-bola tersebut ke dalam cetakan. Tekan perlahan, lalu ambil kue bulan yang sudah dicetak.

14. Ulangi proses ini sampai semua adonan tercetak. Sebelum dimakan, kamu bisa mengistirahatkan kue bulan selama kurang lebih satu jam. Kamu juga bisa memasukkannya ke dalam lemari es agar ada sensasi dingin dan segar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com