Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Guru Sarjana di Bali, Berjuang Meski Terbatas Akses Internet

Kompas.com - 24/05/2021, 18:47 WIB
Dian Ihsan

Penulis

Dengan begitu, Sarjana dapat mengerjakan sesi pelatihan tanpa terganggu dengan kondisi sinyal yang tidak stabil di area tempat ia tinggal.

"Saya tidak akan membiarkan kondisi sinyal di area saya menjadi penghalang untuk saya terus belajar," sebut dia.

Sejak dia mengikuti kelas-kelas pelatihan di Guru Binar, banyak sekali inovasi pembelajaran yang telah diciptakannya.

"Dan murid saya jadi semangat belajarnya. Jadi jika persoalannya hanya sinyal, saya bisa siasati," tutur Sarjana dengan penuh semangat dan keyakinan.

Sarjana merupakan satu dari sekian banyak guru yang menghadapi begitu banyak tantangan, tapi tidak pernah terbersit dalam pikirannya untuk menyerah.

Baca juga: Ini Ambang Batas TKP, TIU dan TWK di SKD Sekolah Kedinasan 2021

Pandemi Covid-19 mengajarkan semua orang untuk saling menolong dalam menghadapi tantangan dan berorientasi terhadap solusi, agar bisa senantiasa mengulurkan tangan dalam membantu para Pak Sarjana yang lainnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com