Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Membangun Keberpihakan pada Sekolah Prasejahtera di Masa Pandemi

Kompas.com - 30/06/2020, 16:01 WIB
Yohanes Enggar Harususilo

Penulis

Ia menjelaskan pertemuan dapat dilakukan dengan cara offline dan tatap muka yang dimodifikasi, dengan mempertimbangkan materi dan aksesibilitas internet.

Sedangkan untuk wilayah-wilayah yang tidak ada jaringan internet atau gadget dapat dilakukan strategi full offline atau tatap muka dengan tetap menjalankan protokol kesehatan yang sangat ketat.

Herawati menambahkan, di sekolah-sekolah yang jarak sekolah dan siswa jauh, guru dapat menentukan titik-titik kumpul untuk melakukan KBM

"Guru bisa memberikan tugas seminggu sekali untuk kemudian melakukan pembahasan saat pertemuan di titik-titik kumpul tersebut," jelasnya.

Di sini, peran pemangku kepentingan, termasuk dinas pendidikan menjadi sangat penting untuk memberikan perhatian dan dukungan terhadap sekolah.

"Jangan sampai guru dan sekolah bingung karena tidak mendapat arahan dari dinas (pendidikan). Peran pengawas sekolah juga harus aktif. Di sinilah kami menjembatani agar komunikasi antara sekolah dan dinas menjadi baik," ujar Kristanto.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com