Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ballon d'Or 2023: Sejarah dan Daftar Pemenang dari Masa ke Masa

Kompas.com - 30/10/2023, 21:15 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Ballon d'Or merupakan penghargaan individu paling prestius bagi pemain sepak bola dunia.

Tahun ini, Leonel Messi digadang-gadang menjadi kandidat terkuat untuk memenangi Ballon d'Or 2023.

Penampilan gemilangnya bersama Argentina saat menjuarai Piala Dunia 2022 Qatar menjadi bukti kontribusi besar Messi bagi timnya.

Sejauh ini, Messi menjadi pemain sepak bola dunia dengan koleksi Ballon d'Or terbanyak, yakni 7 tropi.

Baca juga: Daftar Nomine dan Jadwal Ballon dOr 2023, Messi atau Haaland

Sejarah Ballon d'Or

Dikutip dari CBC, penghargaan Ballon d'Or sudah ada sejak puluhan tahun yang lalu, tepatnya mulai tahun 1956.

Penghargaan ini bermula ketika majalah sepak bola terkemuka France Football memiliki ide untuk menghormati pemain sepak bola terbaik Eropa.

Penentuan pemenang dilakukan melalui jajak pendapat terhadap jurnalis sepak bola terkemuka. 

Tropi yang sebelumnya dikenal sebagai penghargaan Pemain Terbaik Eropa ini diberikan setiap tahun kepada bintang yang dianggap tampil terbaik selama tahun kalender tersebut.

Dari tahun 1956 hingga 1994, seorang pemain harus bermain di klub Eropa dan berkewarganegaraan Eropa untuk lolos.

Pemain klub Blackpool Inggris, Stanley Matthews menjadi pemenang Ballon d'Or perdana pada 1956.

Baca juga: Drogba Bakal Serahkan Trofi Ballon dOr 2023, untuk Messi atau Haaland?

George Weah semasa memperkuat AC Milan George Weah semasa memperkuat AC Milan

Perubahan sejak 1995

Penghargaan Ballon d'Or mengalami perubahan besar pada tahun 1995.

Sebab, France Football memutuskan bahwa pemain mana pun dari klub Eropa, apa pun kewarganegaraannya, berhak mendapatkannya.

Pada tahun yang sama, bintang AC Milan George Weah dari Liberia menjadi orang non-Eropa pertama yang memenangkan penghargaan tersebut.

Pada tahun 2007, France Football sekali lagi mengubah kualifikasi, dengan memberi kesempatan bagi pemain dari seluruh dunia, tanpa memandang kebangsaan atau klub pro mereka.

Artinya, Ballon d'Or secara efektif telah menjadi penghargaan pemain terbaik dunia, meski masih merupakan penghargaan tersendiri untuk penghargaan Pemain Terbaik Dunia FIFA.

Halaman:

Terkini Lainnya

Deretan Insiden Pesawat Boeing Sepanjang 2024, Terbaru Dialami Indonesia

Deretan Insiden Pesawat Boeing Sepanjang 2024, Terbaru Dialami Indonesia

Tren
Asal-usul Gelar 'Haji' di Indonesia, Warisan Belanda untuk Pemberontak

Asal-usul Gelar "Haji" di Indonesia, Warisan Belanda untuk Pemberontak

Tren
Sosok Hugua, Politisi PDI-P yang Usul agar 'Money Politics' Saat Pemilu Dilegalkan

Sosok Hugua, Politisi PDI-P yang Usul agar "Money Politics" Saat Pemilu Dilegalkan

Tren
Ilmuwan Temukan Eksoplanet 'Cotton Candy', Planet Bermassa Sangat Ringan seperti Permen Kapas

Ilmuwan Temukan Eksoplanet "Cotton Candy", Planet Bermassa Sangat Ringan seperti Permen Kapas

Tren
8 Rekomendasi Makanan Rendah Kalori, Cocok untuk Turunkan Berat Badan

8 Rekomendasi Makanan Rendah Kalori, Cocok untuk Turunkan Berat Badan

Tren
Kronologi dan Fakta Keponakan Bunuh Pamannya di Pamulang

Kronologi dan Fakta Keponakan Bunuh Pamannya di Pamulang

Tren
Melihat 7 Pasal dalam RUU Penyiaran yang Tuai Kritikan...

Melihat 7 Pasal dalam RUU Penyiaran yang Tuai Kritikan...

Tren
El Nino Diprediksi Berakhir Juli 2024, Apakah Akan Digantikan La Nina?

El Nino Diprediksi Berakhir Juli 2024, Apakah Akan Digantikan La Nina?

Tren
Pria di Sleman yang Videonya Viral Pukul Pelajar Ditangkap Polisi

Pria di Sleman yang Videonya Viral Pukul Pelajar Ditangkap Polisi

Tren
Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Tren
Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Tren
7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

Tren
Cerita Muluwork Ambaw, Wanita Ethiopia yang Tak Makan-Minum 16 Tahun

Cerita Muluwork Ambaw, Wanita Ethiopia yang Tak Makan-Minum 16 Tahun

Tren
Mesin Pesawat Garuda Sempat Terbakar, Jemaah Haji Asal Makassar Sujud Syukur Setibanya di Madinah

Mesin Pesawat Garuda Sempat Terbakar, Jemaah Haji Asal Makassar Sujud Syukur Setibanya di Madinah

Tren
Ada Vitamin B12, Mengapa Tidak Ada B4, B8, B10, dan B11?

Ada Vitamin B12, Mengapa Tidak Ada B4, B8, B10, dan B11?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com