Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Respons Dunia Internasional terhadap Serangan Militan Palestina Hamas ke Israel

Kompas.com - 09/10/2023, 15:15 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

KOMPAS.com - Kelompok militan Palestina, Hamas melancarkan serangan mengejutkan ke Israel pada Sabtu (7/10/2023) pagi.

Serangan tersebut menandai berlanjutnya konflik kedua pihak sejak mereka terlibat perang 11 hari pada 2021 silam.

Hamas mengatakan, pihaknya telah menembakkan 5.000 roket, yang disebut sebagai respons atas kekejaman yang dirasakan rakyat Palestina selama beberapa tahun ke belakang.

Serangan yang diluncurkan militan Palestina Hamas terhadap Israel kemudian mengundang perhatian dan reaksi dunia internasional.

Baca juga: Bantu Israel Lawan Hamas, AS Kirimkan Bantuan Kapal dan Pesawat Militer


Solidaritas dari berbagai negara

Diberitakan Al Jazeera, orang-orang di seluruh dunia turun ke jalan di kota mereka untuk memberikan dukungan kepada Palestina atau juga Israel.

Beberapa negara yang warganya terlihat mengibarkan bendera untuk mendukung Palestina antara lain Spanyol, Afrika Selatan, dan Suriah.

Kelompok Hizbullah Lebanon mengeluarkan pernyataan pada hari Sabtu yang mengatakan bahwa mereka mengikuti dengan cermat situasi di Gaza dan melakukan kontak langsung dengan kepemimpinan perlawanan Palestina.

Begitu pula Penasihat Pemimpin Tertinggi Ali Hosseini Khamenei mengatakan Iran mendukung serangan Palestina.

Di Amerika Utara, protes terjadi untuk mendukung Palestina di kota Chicago dan New York di Amerika Serikat dan kota Ottawa di Kanada.

Baca juga: Dampak Perang Israel Vs Hamas, Bagaimana Kondisi WNI di Gaza?

Sementara itu, Menteri Luar Negeri Uni Eropa Josep Borrell, Perancis, dan Inggris menyatakan solidaritasnya dengan Israel.

Perdana Menteri India Narendra Modi mengatakan sikap di mana India berdiri dalam solidaritas dengan Israel.

Mesir memperingatkan “konsekuensi serius” dari eskalasi ini dalam sebuah pernyataan dari kementerian luar negeri yang disiarkan oleh kantor berita negara pada hari Sabtu.

Mereka menyerukan “menjalankan pengendalian diri maksimum dan menghindari bahaya lebih lanjut bagi warga sipil”.

Baca juga: Hujani Israel dengan Ribuan Roket, dari Mana Hamas Mendapatkan Senjata?

Reaksi dunia Internasional

Sejalan dengan itu, dilansir dari laman AP News, Menteri Pertahanan AS Lloyd Austin memerintahkan kelompok penyerang kapal induk Ford untuk berlayar ke Mediterania Timur untuk membantu Israel.

Pengerahan yang mencakup sejumlah kapal dan pesawat tempur tersebut merupakan upayanya untuk mencegah konflik berkembang.

Halaman:

Terkini Lainnya

6 Penyebab Umum Mengapa Beberapa Orang Sulit Memiliki Teman

6 Penyebab Umum Mengapa Beberapa Orang Sulit Memiliki Teman

Tren
Resmi Dibuka, Ini 2 Sekolah Kedinasan yang Tidak Pakai Syarat Tinggi Badan

Resmi Dibuka, Ini 2 Sekolah Kedinasan yang Tidak Pakai Syarat Tinggi Badan

Tren
Klik dikdin.bkn.go.id untuk Daftar Sekolah Kedinasan 2024

Klik dikdin.bkn.go.id untuk Daftar Sekolah Kedinasan 2024

Tren
Wilayah Berpotensi Hujan Lebat pada 15-20 Mei 2024, Ada Sumatera Barat

Wilayah Berpotensi Hujan Lebat pada 15-20 Mei 2024, Ada Sumatera Barat

Tren
UPDATE Banjir Sumbar: 57 Orang Meninggal, 32 Warga Dilaporkan Hilang

UPDATE Banjir Sumbar: 57 Orang Meninggal, 32 Warga Dilaporkan Hilang

Tren
Dibuka Hari Ini, Berikut Alur Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024

Dibuka Hari Ini, Berikut Alur Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024

Tren
Alasan Sopir Bus Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Kecelakaan di Subang

Alasan Sopir Bus Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Kecelakaan di Subang

Tren
Apa Itu Kalori? Berikut Manfaat dan Jumlah yang Direkomendasikan bagi Tubuh

Apa Itu Kalori? Berikut Manfaat dan Jumlah yang Direkomendasikan bagi Tubuh

Tren
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Kekeringan di Jawa Tengah 11-20 Mei 2024, Ini Wilayahnya

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Kekeringan di Jawa Tengah 11-20 Mei 2024, Ini Wilayahnya

Tren
Bukan Mei 2024, Ini Badai Matahari Terkuat yang Pernah Tercatat dalam Sejarah

Bukan Mei 2024, Ini Badai Matahari Terkuat yang Pernah Tercatat dalam Sejarah

Tren
Benarkah Minum Vitamin Sebelum Makan Picu Mual dan Muntah? Ini Kata Guru Besar UGM

Benarkah Minum Vitamin Sebelum Makan Picu Mual dan Muntah? Ini Kata Guru Besar UGM

Tren
Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 15-16 Mei 2024

Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 15-16 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Potensi Cuaca Ekstrem 14-15 Mei | Dampak Berhenti Minum Teh Sebulan

[POPULER TREN] Potensi Cuaca Ekstrem 14-15 Mei | Dampak Berhenti Minum Teh Sebulan

Tren
Saat Real Madrid Daftar Jadi Polisi, Tak Ingin Menyerah sampai 'Juara'

Saat Real Madrid Daftar Jadi Polisi, Tak Ingin Menyerah sampai "Juara"

Tren
NASA Akan Bangun Jalur Kereta Api di Bulan untuk Memudahkan Kerja Astronot

NASA Akan Bangun Jalur Kereta Api di Bulan untuk Memudahkan Kerja Astronot

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com