Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Hewan yang Berubah Warna Menjadi Putih Saat Musim Dingin

Kompas.com - 06/09/2023, 08:45 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

KOMPAS.com - Tidak hanya manusia yang mengubah kebiasaan ketika memasuki musim dingin, seperti menyesuaikan jenis pakaian, beberapa hewan juga melakukan hal serupa.

Namun, yang mereka lakukan bukanlah mengganti pakaian dengan yang lebih hangat, melainkan mengubah warna bulu. Hewan-hewan ini sebagian besar berasal dari daerah Arktik.

Ketika suhu turun dan memasuki musim dingin bersalju, beberapa hewan menukar bulu musim panas mereka yang kusam dengan warna putih.

Baca juga: 6 Hewan Paling Lama Hidup di Bumi, Ada yang Bertahan Lebih dari 2.000 Tahun


Berikut ini adalah beberapa hewan yang berubah warna menjadi putih saat musim dingin:

1. Rubah Arktik

Rubah Arktik juga dikenal sebagai rubah putih karena memiliki kecenderungan berkamuflase di daerah bersalju Arktik pada musim dingin.

Dilansir dari laman Encyclopedia Britannica, rubah Arktik (Vulpes lagopus) biasanya berwarna abu-abu kecoklatan di musim panas dan menjadi putih salju di musim dingin.

Namun beberapa populasi pesisir di Alaska dan Kanada berwarna abu-abu dan hanya sedikit lebih terang selama musim dingin.

Selama musim panas, rubah Arktik berwarna abu-abu kecoklatan dan memungkinkannya bersembunyi di warna tanah. Saat musim dingin, mereka menggantinya dengan bulu putih.

Baca juga: 9 Hewan Terbesar di Dunia, Beratnya Ada yang Mencapai 190 Ton

2. Hamster Siberia

Ilustrasi siberian hamster, salah satu hewan yang berubah warna menjadi putih saat musim dingin.iStockphoto/Vichai Phububphapan Ilustrasi siberian hamster, salah satu hewan yang berubah warna menjadi putih saat musim dingin.

Hamster Siberia (Phodopus sungorus), akan berubah warna dari warna abu keperakan menjadi sebagian besar putih jika disimpan di ruangan yang menerima cahaya alami.

Mereka juga dikenal sebagai winter white dwarf hamster, karena pada musim dingin bulunya yang tebal dan bergaris berwarna abu-abu tua digantikan oleh bulu putih.

Mereka berasal dari ladang gandum di Kazakhstan, padang rumput Mongolia, Siberia, dan tegakan pohon birch di Manchuria.

Mereka populer sebagai hewan peliharaan di Eropa dan Amerika Utara karena merupakan jenis hamster yang paling mudah dijinakkan.

Baca juga: 10 Spesies Hewan yang Paling Banyak di Dunia, Apa Saja?

3. Ptarmigan

Ptarmigan termasuk dalam genus burung yang berkerabat dengan belibis, ayam, dan burung pegar. Mereka menukar bulu coklat bergerigi mereka dengan bulu putih.

Ada tiga spesies ptarmigan yang melakukannya, yakni ptarmigan ekor putih (Lagopus leucura) berubah warna menjadi putih seluruhnya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Link, Cara, dan Syarat Daftar IPDN 2024, Lulus Bisa Jadi PNS Kemendagri

Link, Cara, dan Syarat Daftar IPDN 2024, Lulus Bisa Jadi PNS Kemendagri

Tren
Sudah Bayar Tunggakan Iuran, Apakah BPJS Kesehatan Bisa Langsung Digunakan?

Sudah Bayar Tunggakan Iuran, Apakah BPJS Kesehatan Bisa Langsung Digunakan?

Tren
6 Dokumen yang Harus Dipersiapkan untuk Mendaftar Sekolah Kedinasan, Apa Saja?

6 Dokumen yang Harus Dipersiapkan untuk Mendaftar Sekolah Kedinasan, Apa Saja?

Tren
Tips Latihan Beban untuk Pemula agar Terhindar dari Cedera

Tips Latihan Beban untuk Pemula agar Terhindar dari Cedera

Tren
6 Olahraga yang Ampuh Menurunkan Kolesterol Tinggi, Apa Saja?

6 Olahraga yang Ampuh Menurunkan Kolesterol Tinggi, Apa Saja?

Tren
PKS Disebut 'Dipaksa' Berada di Luar Pemerintahan, Ini Alasannya

PKS Disebut "Dipaksa" Berada di Luar Pemerintahan, Ini Alasannya

Tren
Ini yang Akan Terjadi pada Tubuh Saat Minum Teh Hitam Selama Sebulan

Ini yang Akan Terjadi pada Tubuh Saat Minum Teh Hitam Selama Sebulan

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 16-17 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 16-17 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Beda Penampilan Sandra Dewi Saat Diperiksa | Peringatan Dini Kekeringan di Jateng

[POPULER TREN] Beda Penampilan Sandra Dewi Saat Diperiksa | Peringatan Dini Kekeringan di Jateng

Tren
Viral, Video Pelajar di Yogyakarta Dikepung Usai Tertinggal Rombongan

Viral, Video Pelajar di Yogyakarta Dikepung Usai Tertinggal Rombongan

Tren
Daftar Pelayanan Rawat Inap Rumah Sakit yang Tidak Menerapkan KRIS

Daftar Pelayanan Rawat Inap Rumah Sakit yang Tidak Menerapkan KRIS

Tren
Pohon Purba Beri Bukti Musim Panas 2023 adalah yang Terpanas dalam 2.000 Tahun

Pohon Purba Beri Bukti Musim Panas 2023 adalah yang Terpanas dalam 2.000 Tahun

Tren
7 Makanan Tinggi Kalori yang Menyehatkan, Cocok untuk Menaikkan Berat Badan

7 Makanan Tinggi Kalori yang Menyehatkan, Cocok untuk Menaikkan Berat Badan

Tren
Sosok Kemal Redindo, Anak SYL yang Minta Uang ke Pejabat Kementan untuk Aksesori Mobil

Sosok Kemal Redindo, Anak SYL yang Minta Uang ke Pejabat Kementan untuk Aksesori Mobil

Tren
Sejumlah Pemerintah Daerah Larang dan Batasi 'Study Tour', Pengamat Pendidikan: Salah Sasaran

Sejumlah Pemerintah Daerah Larang dan Batasi "Study Tour", Pengamat Pendidikan: Salah Sasaran

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com