Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lowongan Kerja KAI Services Lulusan SMA, Simak Syarat dan Daftarnya

Kompas.com - 16/12/2022, 18:45 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Anak usaha PT Kereta Api Indonesia (KAI), KAI Services, membuka lowongan kerja terbaru untuk lulusan SMA pada Desember 2022.

Informasi lowongan kerja di KAI Services tersebut disampaikan melalui akun Instagram @rmu.career.

Ada banyak posisi lowongan kerja yang dibuka, termasuk salah satunya pramugara kereta api.

Saat dikonfirmasi, Manager Humas KAI Services Nyoman Suardhita membenarkan adanya informasi lowongan kerja tersebut.

"Iya betul," ujarnya ketika dihubungi Kompas.com, Jumat (16/12/2022).

Baca juga: Viral, Unggahan Penumpang Kereta Keluhkan Oleh-olehnya Dimakan Penumpang Lain, Ini Kata KAI

Berikut informasi selengkapnya:

Lowongan kerja di anak usaha KAI

Berikut sejumlah posisi tenaga tambahan masa angkutan Natal dan tahun baru 2023 dengan mekanisme seleksi walk in interview:

  • Petugas cuci kereta
  • Cleaning service stasiun
  • On trip cleaning
  • Logistik
  • Parkir
  • Cook helper
  • Steward
  • Packaging

Baca juga: Ramai soal Aplikasi KAI Access Dikeluhkan Down Saat Promo Tiket 12.12

Kualifikasi

  • Usia 18 dan maksimal 35 tahun
  • Tinggi badan wanita 155 cm dan pria 160 cm
  • Aktif terdaftar sebagai peserta BPJS Kesehatan
  • Wajib memiliki sertifikat vaksin booster

Kelengkapan berkas

  • Hasil cetak sertifikat vaksin Covid-19 (minimal vaksin booster)
  • Fotokopi KTP
  • Asli surat keterangan sehat yang diterbitkan oleh klinik atau rumah sakit
  • Asli surat lamaran kerja yang sudah ditandatangani
  • Asli daftar riwayat hidup/Curriculum Vitae (CV)
  • Fotokopi ijazah terakhir
  • Fotokopi kartu BPJS Kesehatan
  • Fotokopi surat pengalaman kerja (jika ada)

Baca juga: Viral, Twit Penumpang Kehilangan Makanan di KA Taksaka, Ini Kronologi dan Respons KAI

Tanggal walk in interview

Sabtu, 17 Desember 2022 pukul 09.00 WIB-selesai

Lokasi:

  • Branch Office 6 Yogyakarta
  • Branch Office 8 Surabaya
  • Barnch Office 8 Surabaya (Distrik Malang).

Satpam

Persyaratan:

  • Pria atau wanita
  • Pendidikan minimal SLTA/sederajat
  • Usia minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun
  • Tinggi badan minimal 168 cm (pria) dan 155 cm (wanita) dengan barat badan ideal
  • Mempunyai Kartu Tanda Anggota (KTA) yang masih berlaku atau surat bukti pengurusan perpanjangan
  • Fotokopi sertifikat Gada Pratama/Madya

Tanggal walk in interview

Selasa, 20 Desember 2022 pukul 09.00 WIB-selesai

Lokasi:

  • Branch Office 6 Yogyakarta

Baca juga: Viral, Video Tangan Penumpang Terjepit Celah Jendela KRL, Ini Penjelasan KAI Commuter

Kelengkapan berkas

  • Hasil cetak sertifikat vaksin Covid-19 (minimal vaksin booster)
  • Fotokopi KTP
  • Fotokopi KTA
  • Fotokopi sertifikat Gada Pratama/Gada Madya
  • Asli surat keterangan sehat dan hasil tes buta warna yang diterbitkan oleh RSUD, puskesmas, atau Labkesda
  • Foto berwarna ukuran 4x6 sebanyak 2 lembar. 1 lembar dengan background warna biru dan 1 lembar background warna merah
  • Fotokopi kartu keluarga terbaru
  • Asli surat lamaran kerja yang sudah ditandatangani
  • Asli daftar riwayat hidup/Curriculum Vitae (CV)
  • Fotokopi SKCK yang masih berlaku dan sudah dilegalisir
  • Fotokopi ijazah terakhir
  • Fotokopi kartu BPJS Kesehatan dan ketenagakerjaan
  • Fotokopi buku rekening bank BRI/BNI/Mandiri
  • Fotokopi surat pengalaman kerja (jika ada).

Halaman:

Terkini Lainnya

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Tren
Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Tren
Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Tren
Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Tren
9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

Tren
MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

Tren
Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Tren
Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tren
Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Tren
Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Tren
China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

Tren
Kandungan dan Kegunaan Susu Evaporasi, Kenali Pula Efek Sampingnya!

Kandungan dan Kegunaan Susu Evaporasi, Kenali Pula Efek Sampingnya!

Tren
Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Tren
Pedangdut Nayunda Minta ke Cucu SYL agar Dijadikan Tenaga Honorer Kementan, Total Gaji Rp 45 Juta

Pedangdut Nayunda Minta ke Cucu SYL agar Dijadikan Tenaga Honorer Kementan, Total Gaji Rp 45 Juta

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com