Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Menurunkan Berat Badan Usia 40 Tahun | Rencana Pembangunan Tangga di Gunung Lawu

Kompas.com - 04/07/2022, 05:45 WIB
Inten Esti Pratiwi

Editor

KOMPAS.com - Video viral soal rencana pembangunan tangga di sepanjang jalur pendakian Gunung Lawu menjadi salah satu berita terpopuler Tren sepanjang Minggu (3/7/2022) hingga Senin (4/7/2022) pagi.

Selain itu, ada pula berita soal cara menurunkan berat badan untuk usia 40 tahun ke atas yang paling tepat dan cepat, yang juga menjadi artikel terpopuler Tren.

Sejarah kuliner ayam geprek yang ternyata lahir di Yogyakarta, dan berita soal kronologi kebakaran Wahana Mikie Holiday di Berastagi, juga menyemarakkan kanal Tren sepanjang Minggu.

Berikut selengkapnya:

1. Cara menurunkan berat badan usia 40 tahun ke atas

Seiring bertambahnya usia, tubuh manusia mengalami banyak perubahan.

Terutama di usia 40 tahun ke atas, di mana sebagian besar akan mengalami penurunan aktivitas fisik. 

Berkurangnya aktivitas harusnya diimbangi dengan pengurangan porsi makan, karena energi yang dibutuhkan tubuh tidak sebanyak seperti di masa muda. Namun yang dilakukan banyak orang tidaklah demikian. 

Imbasnya, di usia 40 tahun ke atas, seseorang akan mudah gemuk dan susah menurunkan berat badan.

Menurut ahli gizi, cara terbaik untuk menurunkan berat badan bagi usia 40 tahun ke atas adalah dengan mengubah cara makan. 

Cara Menurunkan Berat Badan Usia 40 Tahun ke Atas secara Cepat

2. Rencana pembangunan tangga di Gunung Lawu

Sebuah video tentang rencana pembangunan tangga di Gunung Lawu, Karanganyar, Jawa Tengah, viral di media sosial.

Rencana pembangunan tangga di jalur pendakian dari Cemoro Kandang itu menuai banyak respons warganet, sehingga membuat Disparpora pun memberikan tanggapan.

Kepala Bidang (Kabid) Destinasi Wisata Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga (Disparpora) Karanganyar Teguh Haryono membenarkan tentang rencana tersebut.

Bahkan pihaknya segera mengadakan rapat koordinasi dengan instansi terkait untuk membahas rencana pembangunan tangga di Gunung Lawu ini pada pekan depan. 

Video Viral soal Rencana Pembangunan Tangga di Gunung Lawu, Ini Penjelasan Disparpora Karanganyar

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kasus Covid-19 di Singapura Naik Nyaris 2 Kali Lipat, Diproyeksi Meledak Juni 2024

Kasus Covid-19 di Singapura Naik Nyaris 2 Kali Lipat, Diproyeksi Meledak Juni 2024

Tren
Helikopter yang Bawa Presiden Iran Jatuh, Pencarian Masih Berlanjut

Helikopter yang Bawa Presiden Iran Jatuh, Pencarian Masih Berlanjut

Tren
Alasan Tidak Boleh Minum Teh Saat Perut Kosong, Ini yang Akan Terjadi

Alasan Tidak Boleh Minum Teh Saat Perut Kosong, Ini yang Akan Terjadi

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 20-21 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 20-21 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Daftar Forbes 30 Under 30 Asia 2024, Pesawat Jatuh di BSD

[POPULER TREN] Daftar Forbes 30 Under 30 Asia 2024, Pesawat Jatuh di BSD

Tren
Warga Jabar jadi Pengguna Pinjol Terbanyak di Indonesia, Ekonom Soroti Persib Gandeng Sponsor Pinjol

Warga Jabar jadi Pengguna Pinjol Terbanyak di Indonesia, Ekonom Soroti Persib Gandeng Sponsor Pinjol

Tren
Starlink Milik Elon Musk Resmi Beroperasi di Indonesia, Ini Kelebihan dan Kekurangannya

Starlink Milik Elon Musk Resmi Beroperasi di Indonesia, Ini Kelebihan dan Kekurangannya

Tren
Mengenal Voice of Baceprot, Grup Metal Garut yang Jadi Sorotan Utama Forbes 30 Under 30 2024

Mengenal Voice of Baceprot, Grup Metal Garut yang Jadi Sorotan Utama Forbes 30 Under 30 2024

Tren
Daftar Korban Pesawat Latih yang Jatuh di BSD Tangerang Selatan

Daftar Korban Pesawat Latih yang Jatuh di BSD Tangerang Selatan

Tren
Profil Oxford United, Klub Bola Erick Thohir yang Promosi ke Championship

Profil Oxford United, Klub Bola Erick Thohir yang Promosi ke Championship

Tren
5 Fakta Baru Kasus Pembunuhan Vina di Cirebon, Polisi Ungkap Kendala Penangkapan Pelaku

5 Fakta Baru Kasus Pembunuhan Vina di Cirebon, Polisi Ungkap Kendala Penangkapan Pelaku

Tren
3 Korban Pesawat Latih Jatuh di BSD Tangerang Selatan Meninggal, 2 Teridentifikasi

3 Korban Pesawat Latih Jatuh di BSD Tangerang Selatan Meninggal, 2 Teridentifikasi

Tren
6 Hal Ini Dilarang Dilakukan Jemaah Haji di Tanah Suci, Apa Saja?

6 Hal Ini Dilarang Dilakukan Jemaah Haji di Tanah Suci, Apa Saja?

Tren
Pesawat Latih Jatuh di BSD Serpong, Tiga Orang Meninggal Dunia

Pesawat Latih Jatuh di BSD Serpong, Tiga Orang Meninggal Dunia

Tren
Alasan Yusril Ihza Mundur dari Ketua Umum PBB Setelah 16 Tahun Menjabat

Alasan Yusril Ihza Mundur dari Ketua Umum PBB Setelah 16 Tahun Menjabat

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com