Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ikuti Upacara Virtual HUT Ke-76 RI, Ini Cara Daftar dan Syaratnya

Kompas.com - 16/08/2021, 11:02 WIB
Rosy Dewi Arianti Saptoyo,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Upacara bendera dalam rangka Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia diselenggarakan terbatas akibat pandemi Covid-19.

Meski demikian, masyarakat Indonesia bisa menjadi peserta upacara dengan mengikuti rangkaian acara secara virtual.

Siapa saja bisa bergabung bersama Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia mengikuti upacara 17 Agustus 2021 secara virtual atau daring langsung dari Halaman Istana Merdeka melalui video conference.

Baca juga: Sejarah Proklamasi 17 Agustus 1945

Berikut cara daftar, syarat, dan jadwal untuk mengikuti upacara virtual HUT ke-76 RI:

Cara daftar

Untuk mengikuti upacara bendera virtual memperingati Hari Kemerdekaan, harus mendaftar terlebih dulu.

Cara mendaftar sebagai peserta upacara pada peringatan HUT ke-76 RI, yakni:

  • Akses laman https://pandang.istanapresiden.go.id/ 
  • Pilih menu “Daftar” di bagian kanan atas laman website Isi data diri pada form pendaftaran
  • Centang bagian “I’m not a robot”
  • Centang bagian “Dengan melanjutkan, saya siap mematuhi Persyaratan & Ketentuan yang telah saya baca dan pahami”
  • Klik tombol “Simpan” Notifikasi pendaftaran akan muncul pada nomor WhatsApp dan e-mail yang telah didaftarkan
  • Setelah menerima e-mail konfirmasi pendaftaran, pemohon dipersilahkan melakukan konfirmasi dengan menekan tombol “Konfirmasi” pada e-mail tersebut. Dengan demikian, pendaftaran sebagai peserta upacara sudah berhasil.
  • Cek WhatsApp dan e-mail secara berkala untuk informasi selanjutnya.

Baca juga: Kumpulan Link Twibbon HUT Ke-76 RI pada 17 Agustus 2021

Syarat peserta upacara

Sebelum mendaftar sebagai peserta uapcara di website Istana Presiden, pastikan bahwa pendaftar memenuhi syarat.

Berikut syarat peserta upacara HUT RI ke-76:

  • Berusia minimal 6 tahun
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Berada di tempat yang kondusif pada saat video conference
  • Tetap menerapkan protokol kesehatan di tempat masing-masing
  • Pastikan perangkat kamera dan mikrofon berjalan dengan baik
  • Diperkenankan memakai pakaian adat pada saat upacara berlangsung
  • Memeriksa e-mail terkait informasi gladi dan hari pelaksanaan.

Jadwal acara

Setelah berhasil mendaftar, peserta upacara akan memperoleh satu tautan undangan konferensi video.

Usai mengikuti upacara HUT RI ke-76, para peserta upacara nantinya akan mendapat sertifikat elektronik dari Istana.

Adapun jadwa acara upacara bendera adalah sebagai berikut:

“17-AN VIRTUAL LIVE DARI ISTANA”

Pukul 08.00–09.00 WIB

“ACARA PERINGATAN ULANG TAHUN KEMERDEKAAN KE-76 REPUBLIK INDONESIA”

Pukul 09.00–09.40 WIB

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Mengapa Presiden Iran Ikut Meresmikan Bendungan di Negara Azerbaijan?

Mengapa Presiden Iran Ikut Meresmikan Bendungan di Negara Azerbaijan?

Tren
Kasus Vina Cirebon, Nirbhaya New Delhi, dan 'No Viral No Justice'

Kasus Vina Cirebon, Nirbhaya New Delhi, dan "No Viral No Justice"

Tren
Kisah Ayah-Anak Berlayar ke Titik Terpencil di Dunia, Ombak dan Badai Bukan Bahaya Terbesar

Kisah Ayah-Anak Berlayar ke Titik Terpencil di Dunia, Ombak dan Badai Bukan Bahaya Terbesar

Tren
Urutan Lengkap 6 Buku Bridgerton Sesuai Kronologi Ceritanya, Beda dari Netflix

Urutan Lengkap 6 Buku Bridgerton Sesuai Kronologi Ceritanya, Beda dari Netflix

Tren
Seluruh Bagian Pesawat Hangus Terbakar, Harapan Presiden Iran Selamat Sangat Tipis

Seluruh Bagian Pesawat Hangus Terbakar, Harapan Presiden Iran Selamat Sangat Tipis

Tren
Ramai soal Pembalut Wanita Bekas Dicuci atau Langsung Dibuang, Ini Kata Dokter

Ramai soal Pembalut Wanita Bekas Dicuci atau Langsung Dibuang, Ini Kata Dokter

Tren
Helikopter yang Membawa Presiden Iran Ditemukan, Seluruh Bagian Hangus Terbakar

Helikopter yang Membawa Presiden Iran Ditemukan, Seluruh Bagian Hangus Terbakar

Tren
Benarkah Pembangunan Tol Jadi Solusi Jalanan Rawan Longsor di Sumatera Barat?

Benarkah Pembangunan Tol Jadi Solusi Jalanan Rawan Longsor di Sumatera Barat?

Tren
6 Fakta Pesawat Latih Jatuh di BSD, Sempat Hilang Kontak

6 Fakta Pesawat Latih Jatuh di BSD, Sempat Hilang Kontak

Tren
Cerita Perempuan di Surabaya, 10 Tahun Diteror Teman SMP yang Terobsesi

Cerita Perempuan di Surabaya, 10 Tahun Diteror Teman SMP yang Terobsesi

Tren
Ucapan dan Twibbon Hari Kebangkitan Nasional 2024

Ucapan dan Twibbon Hari Kebangkitan Nasional 2024

Tren
Polisi Ungkap Kronologi Pesawat Latih Jatuh di BSD Tangerang Selatan

Polisi Ungkap Kronologi Pesawat Latih Jatuh di BSD Tangerang Selatan

Tren
Kasus Covid-19 di Singapura Naik Nyaris 2 Kali Lipat, Diproyeksi Meledak Juni 2024

Kasus Covid-19 di Singapura Naik Nyaris 2 Kali Lipat, Diproyeksi Meledak Juni 2024

Tren
Helikopter yang Bawa Presiden Iran Jatuh, Pencarian Masih Berlanjut

Helikopter yang Bawa Presiden Iran Jatuh, Pencarian Masih Berlanjut

Tren
Alasan Tidak Boleh Minum Teh Saat Perut Kosong, Ini yang Akan Terjadi

Alasan Tidak Boleh Minum Teh Saat Perut Kosong, Ini yang Akan Terjadi

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com