Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengulik Sakit Gigi pada Anjing dan Kucing

Kompas.com - 21/05/2021, 19:30 WIB
Inten Esti Pratiwi

Penulis

KOMPAS.com - Apakah kucing dan anjing bisa sakit gigi? Menurut para pakar, gigi-gigi dalam rahang kucing dan anjing juga bisa bermasalah seperti gigi pada rahang manusia.

Bahkan dikatakan, gangguan pada gigi adalah masalah kesehatan paling umum yang ditemukan pada binatang domestik kucing dan anjing.

Anjing dan kucing bisa mengalami patah gigi hingga peradangan gusi. Bahkan peradangan ini jauh lebih sering dan lebih parah daripada peradangan pada gusi manusia.

Salah satu sebabnya karena anjing dan kucing tak bisa membersihkan lapisan giginya rutin seperti manusia.

Residu makanan yang menempel pada email gigi, akan mengundang banyak bakteri. Ketika bakteri sudah menumpuk itulah, biasanya akan terjadi peradangan yang menyiksa. 

Baca juga: 5 Fakta Tentang Kebiasaan Tidur pada Kucing

Gejala sakit gigi pada anjing

Ilustrasi anjing sakitUnsplash/Ryan Stone Ilustrasi anjing sakit
Gejala sakit gigi pada anjing susah dideteksi.

Dilansir dari pets.webmd.com, meski terdera sakit gigi yang tak tertahankan, anjing terkadang masih bisa makan dengan normal dan bermain dengan Anda seperti biasanya.

Hal ini lantaran sifat alami anjing adalah menyembunyikan sakit yang kronis agar kelemahannya tak terdeteksi oleh lawan atau ancaman di luar sana.

Meski begitu, Anda sebagai pemiliknya, bisa melakukan cek rutin untuk melihat apakah ada gangguan kesehatan di dalam mulut anjing atau tidak.

Cek apakah ada gigi yang merah dan berdarah, ada ceceran darah di mainannya, gigi tanggal, bau napas, atau liur yang disertai darah.

Tanda lain anjing menderita sakit gigi juga berupa anjing yang menolak disentuh kepalanya, mengunyah hanya di satu sisi rahang saja, dan adanya perubahan warna pada gigi.

Baca juga: Kenali, 9 Macam Pemicu Bersin pada Anjing

Gejala sakit gigi pada kucing

Ilustrasi kucing sakitUnsplash/Sebastian Santacruz Ilustrasi kucing sakit
Karena kucing adalah makluk minim ekspresi, maka Anda juga akan sedikit kesulitan mendeteksi gejala sakit gigi pada kucing.

Terlebih, sama seperti anjing, kucing juga punya naluri untuk menyembunyikan kelemahan yang dimilikinya. 

Namun beberapa tanda di bawah ini, bisa Anda jadikan acuan untuk mendeteksi sakit gigi pada kucing.

Pertama, kucing menjadi berliur lebih banyak dan kehilangan selera makan. Bahkan ketika diberi makanan kesukaan pun, kucing akan menolak.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

NASA Akan Bangun Jalur Kereta Api di Bulan untuk Memudahkan Kerja Astronot

NASA Akan Bangun Jalur Kereta Api di Bulan untuk Memudahkan Kerja Astronot

Tren
Pasien Pertama Penerima Donor Ginjal Babi Meninggal Dunia, Sempat Bertahan Hidup 2 Bulan

Pasien Pertama Penerima Donor Ginjal Babi Meninggal Dunia, Sempat Bertahan Hidup 2 Bulan

Tren
Peneliti Ungkap Ras Kucing yang Miliki Harapan Hidup Paling Lama, Jenis Apa?

Peneliti Ungkap Ras Kucing yang Miliki Harapan Hidup Paling Lama, Jenis Apa?

Tren
Bagaimana Nasib Uang Nasabah Paytren Pasca Ditutup? Ini Kata Yusuf Mansur

Bagaimana Nasib Uang Nasabah Paytren Pasca Ditutup? Ini Kata Yusuf Mansur

Tren
Jaringan Sempat Eror Disebut Bikin Layanan Terhambat, BPJS Kesehatan: Tetap Bisa Dilayani

Jaringan Sempat Eror Disebut Bikin Layanan Terhambat, BPJS Kesehatan: Tetap Bisa Dilayani

Tren
Seekor Kucing Mati Setelah Diberi Obat Scabies Semprot, Ini Kronologi dan Penjelasan Dokter Hewan

Seekor Kucing Mati Setelah Diberi Obat Scabies Semprot, Ini Kronologi dan Penjelasan Dokter Hewan

Tren
Riwayat Kafe Xakapa di Lembah Anai, Tak Berizin dan Salahi Aturan, Kini 'Tersapu' oleh Alam

Riwayat Kafe Xakapa di Lembah Anai, Tak Berizin dan Salahi Aturan, Kini "Tersapu" oleh Alam

Tren
Video Viral Detik-detik Petugas Damkar Tertabrak hingga Kolong Mobil

Video Viral Detik-detik Petugas Damkar Tertabrak hingga Kolong Mobil

Tren
Izin Paytren Aset Manajemen Dicabut OJK, Ini Alasannya

Izin Paytren Aset Manajemen Dicabut OJK, Ini Alasannya

Tren
Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Tren
Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Tren
Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Tren
Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Tren
Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Tren
Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com