Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ratu Elizabeth II Akan Muncul di Depan Umum untuk Kali Pertama Setelah Beristirahat

Kompas.com - 14/11/2021, 07:47 WIB
Danur Lambang Pristiandaru

Penulis

Sumber Reuters

LONDON, KOMPAS.com – Ratu Elizabeth II dari Inggris akan menghadiri pertemuan publik pertamanya sejak dia disarankan untuk beristirahat bulan lalu.

Reuters melaporkan, sang ratu akan menghadiri kebaktian Remembrance Day di Cenotaph, London, pada Minggu (14/11/2021).

Ratu Inggris tertua dan terlama di dunia sempat dibawa ke rumah sakit untuk "penyelidikan awal" dan menginap semalam pada bulan lalu.

Baca juga: Ratu Elizabeth II Tampak Mengendarai Mobil di Kastil Windsor

Sejak saat itu, Ratu Elizabeth II disarankan untuk beristirahat dan melewatkan berbagai acara seperti COP26.

Istana Buckingham mengatakan, ratu berusia 95 tahun tersebut bertekad untuk hadir secara langsung di Cenotaph.

Di sana, keluarga kerajaan bergabung dengan tokoh terkemuka pemerintah, militer, dan veteran untuk mengenang mereka yang kehilangan nyawa dalam Perang Dunia I.

Baca juga: Ratu Elizabeth II Miliki Para Pelayan Setia yang Membantunya untuk Pulih dari Sakit

Pada Minggu, Ratu Elizabeth II rencananya akan menyaksikan kebaktian dari balkon Kantor Luar Negeri di pusat kota London.

Sementara putranya sekaligus ahli waris takhta Kerajaan Inggris, Pangeran Charles, meletakkan karangan bunga atas namanya.

Ratu Elizabeth II akan menghadiri di acara tersebut untuk kali pertama sejak suaminya, Pangeran Philip, meninggal awal tahun ini.

Baca juga: PM Inggris Ungkap Kondisi Terkini Ratu Elizabeth II

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Inilah Wombat Tertua di Dunia, Usianya 35 Tahun

Inilah Wombat Tertua di Dunia, Usianya 35 Tahun

Global
Biden Akan Bicara ke Netanyahu Usai Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi

Biden Akan Bicara ke Netanyahu Usai Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi

Global
Pejabat UE dan Perancis Kecam Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi, Ini Alasannya

Pejabat UE dan Perancis Kecam Israel Perintahkan Warga Rafah Mengungsi, Ini Alasannya

Global
Rusia dan Ukraina Dilaporkan Pakai Senjata Terlarang, Apa Saja?

Rusia dan Ukraina Dilaporkan Pakai Senjata Terlarang, Apa Saja?

Internasional
Setelah Perintahkan Warga Mengungsi, Israel Serang Rafah, Hal yang Dikhawatirkan Mulai Terjadi

Setelah Perintahkan Warga Mengungsi, Israel Serang Rafah, Hal yang Dikhawatirkan Mulai Terjadi

Global
Jerman Tarik Duta Besarnya dari Rusia, Ini Alasannya

Jerman Tarik Duta Besarnya dari Rusia, Ini Alasannya

Global
Kebun Binatang di China Warnai 2 Anjing Jadi Mirip Panda, Tarik Banyak Pengunjung tapi Tuai Kritik

Kebun Binatang di China Warnai 2 Anjing Jadi Mirip Panda, Tarik Banyak Pengunjung tapi Tuai Kritik

Global
Meski Rafah Dievakuasi, Hamas Tetap Lanjutkan Perundingan Gencatan Senjata

Meski Rafah Dievakuasi, Hamas Tetap Lanjutkan Perundingan Gencatan Senjata

Global
Rusia Ungkap Tujuan Putin Perintahkan Latihan Senjata Nuklir dalam Waktu Dekat

Rusia Ungkap Tujuan Putin Perintahkan Latihan Senjata Nuklir dalam Waktu Dekat

Global
Pria Ini Menyamar Jadi Wanita agar Terhindar Penangkapan, tapi Gagal

Pria Ini Menyamar Jadi Wanita agar Terhindar Penangkapan, tapi Gagal

Global
Cerita Wartawan BBC Menumpang Kapal Filipina, Dikejar Kapal Patroli China

Cerita Wartawan BBC Menumpang Kapal Filipina, Dikejar Kapal Patroli China

Global
Putin Perintahkan Pasukan Rusia Latihan Senjata Nuklir di Dekat Ukraina

Putin Perintahkan Pasukan Rusia Latihan Senjata Nuklir di Dekat Ukraina

Global
Israel Dorong 100.000 Warga Sipil Palestina Tinggalkan Rafah Timur, Apa Tujuannya?

Israel Dorong 100.000 Warga Sipil Palestina Tinggalkan Rafah Timur, Apa Tujuannya?

Global
Fakta-fakta di Balik Demo Mahasiswa AS Tolak Perang di Gaza

Fakta-fakta di Balik Demo Mahasiswa AS Tolak Perang di Gaza

Global
Hezbollah Tembakkan Puluhan Roket Katyusha ke Pangkalan Israel

Hezbollah Tembakkan Puluhan Roket Katyusha ke Pangkalan Israel

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com