Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jokowi: APBN dan APBD Uang Rakyat, Jangan Dibelikan Barang Impor

Kompas.com - 29/05/2022, 09:00 WIB
Muhamad Syahrial

Penulis

Jokowi juga berharap agar produk lokal yang dihasilkan semakin menarik minat konsumen, khususnya kementerian, lembaga, dan pemda.

Selain itu, produk lokal pun diharapkan bisa bersaing dengan produk impor sejenis, sehingga mampu memicu pertumbuhan ekonomi daerah dan nasional.

“Semakin banyak produk lokal, produk unggulan daerah semuanya masuk ke e-katalog, sehingga akan memicu perekonomian daerah. Kondisi itu saya pastikan akan membuka lapangan kerja di daerah tanpa kita sadari,” pungkasnya.

(Penulis: Muhammad Choirul Anwar)

Sumber: KOMPAS.com

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com