Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Buah Rendah Gula yang Cocok untuk Diet

Kompas.com - 26/06/2022, 18:20 WIB
Muhamad Syahrial

Penulis

KOMPAS.com - Mengurangi asupan gula adalah langkah penting dalam diet. Dengan begitu, bukan hanya berat badan ideal tapi juga manfaat kesehatan secara keseluruhan dapat dirasakan.

Buah kerap menjadi pilihan utama saat menjalani diet, namun faktanya, beberapa jenis buah mengandung gula alami yang cukup tinggi sehingga tak baik dikonsumsi berlebihan.

Oleh sebab itu, pilih buah yang tepat untuk dikonsumsi saat proses menurunkan berat badan.

Buah rendah gula

Sebagaimana diberitakan KOMPAS.com pada Jumat (10/6/2022), berikut ini 5 buah rendah gula yang cocok dikonsumsi saat diet dan oleh pengidap diabetes, seperti dilansir dari Healthline.

Baca juga: 5 Buah Rendah Karbohidrat yang Cocok untuk Diet

1. Lemon

Air lemon adalah tambahan yang tepat untuk segelas air agar membantu menahan nafsu makan saat menjalani diet.

Pasalnya, lemon tidak mengandung banyak gula. Buah berasa masam ini hanya memiliki 1 atau 2 gram gula per buah.

2. Kiwi

Buah kiwi mengandung banyak vitamin C dan rendah gula. Gula yang dikandung kiwi hanya sekira 6 gram per buah.

3. Jeruk Bali

Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com