Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cuaca Kembali Panas, Simak 7 Tips Mendinginkan Ruangan Tanpa AC

Kompas.com - 23/12/2023, 10:00 WIB
Laksmi Pradipta Amaranggana,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Dalam sepekan terakhir, banyak warganet mengeluhkan cuaca yang kembali panas, layaknya musim kemarau.

Padahal, sebagian besar wilayah Indonesia saat ini sudah memasuki musim hujan.

Hujan dengan intensitas tinggi pun telah mengguyur banyak daerah beberapa pekan lalu.

Ketika cuaca sedang panas, sebagian masyatakat umumnya akan berada di ruangan yang didinginkan dengan AC.

Namun, mendapatkan ruangan dengan suhu sejuk sebenarnya tidak harus menyalakan AC. Berikut caranya:

Baca juga: 8 Tanaman Hias yang dapat Mendinginkan Ruangan


Baca juga: Cuaca Panas Saat Musim Hujan Desember 2023, Berlangsung Sampai Kapan?

1. Tutup gorden

Gorden yang ada di dalam ruangan justru akan menghalangi sinar matahari yang menjadi sumber panas.

Dilansir dari Real Simple, ketika cuaca sedang panas, cobalah untuk menutup gorden dengan rapat. Pasalnya, gorden dengan lapisan plastik mengurangi panas yang masuk ke dalam ruangan hingga sebesar 33 persen.

Sementara itu, menggunakan tirai dengan rongga di dalamnya dapat mengurangi panas matahari hingga 60 persen.

Baca juga: BMKG Ungkap Penyebab Cuaca Panas yang Kembali Melanda Jabodetabek

2. Matikan peralatan yang tidak dipakai

Ketika tidak memakai alat elektronik, orang-orang terbiasa membiarkannya dalam kondisi masih menyala.

Padahal, kebiasaan ini justru bisa menghasilkan suhu panas tambahan dalam rumah.

Jika ingin suhu sedikit lebih sejuk, cabutlah alat elektronik yang tidak diperlukan dan matikan peralatan yang tidak dipakai.

Baca juga: [POPULER TREN] Warganet Keluhkan Cuaca Panas | Manfaat Konsumsi Okra bagi Jantung

3. Buka jendela saat suhu turun

Menutup jendela saat matahari sangat terik, memang disarankan untuk mengurangi paparan ke dalam ruangan.

Namun, ketika suhu ruangan turun, bukalah jendela untuk membuka sirkulasi udara. Jendela yang terbuka saat suhu sudah turun akan menciptakan angin yang terasa sejuk.

Bukalah jendela saat cuaca sedang berawan atau ketika malam hari agar suhu dingin lebih mudah masuk ke rumah.

Baca juga: Warganet Pertanyakan Fenomena Hujan Lebat Usai Cuaca Panas Ekstrem, Ini Penjelasan BMKG

4. Letakkan tanaman di dalam rumah
Ilustrasi tanaman di dalam ruanganShutterstock/FotoHelin Ilustrasi tanaman di dalam ruangan

Meletakkan tanaman di dalam rumah menjadi salah satu cara yang efektif untuk menyejukkan ruangan tanpa memakai AC.

Halaman:

Terkini Lainnya

Polisi: Mayat di Toren Air Warga Pondok Aren merupakan Bandar Narkoba

Polisi: Mayat di Toren Air Warga Pondok Aren merupakan Bandar Narkoba

Tren
Ini Kata Jokowi dan Kejagung soal Anggota Densus 88 Kuntit Jampidsus

Ini Kata Jokowi dan Kejagung soal Anggota Densus 88 Kuntit Jampidsus

Tren
Israel Serang Rafah, Erdogan Sumpahi Netanyahu Bernasib seperti Hitler

Israel Serang Rafah, Erdogan Sumpahi Netanyahu Bernasib seperti Hitler

Tren
Pekerja Sudah Punya Rumah atau Ambil KPR, Masih Kena Potongan Tapera?

Pekerja Sudah Punya Rumah atau Ambil KPR, Masih Kena Potongan Tapera?

Tren
Bayi Tertabrak Fortuner di Sidoarjo, Apakah Orangtua Berpeluang Dipidana?

Bayi Tertabrak Fortuner di Sidoarjo, Apakah Orangtua Berpeluang Dipidana?

Tren
IKD Jadi Kunci Akses 9 Layanan Publik per Oktober, Bagaimana Nasib yang Belum Aktivasi?

IKD Jadi Kunci Akses 9 Layanan Publik per Oktober, Bagaimana Nasib yang Belum Aktivasi?

Tren
Bisakah Perjanjian Pranikah Atur Perselingkuhan Tanpa Pisah Harta?

Bisakah Perjanjian Pranikah Atur Perselingkuhan Tanpa Pisah Harta?

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 30-31 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 30-31 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Ini yang Terjadi jika Tidak Memadankan NIK dan NPWP | La Nina Muncul Juni, Apa Dampaknya bagi Indonesia?

[POPULER TREN] Ini yang Terjadi jika Tidak Memadankan NIK dan NPWP | La Nina Muncul Juni, Apa Dampaknya bagi Indonesia?

Tren
Misteri Mayat Dalam Toren di Tangsel, Warga Mengaku Dengar Keributan

Misteri Mayat Dalam Toren di Tangsel, Warga Mengaku Dengar Keributan

Tren
China Blokir “Influencer” yang Hobi Pamer Harta, Tekan Materialisme di Kalangan Remaja

China Blokir “Influencer” yang Hobi Pamer Harta, Tekan Materialisme di Kalangan Remaja

Tren
Poin-poin Draf Revisi UU Polri yang Disorot, Tambah Masa Jabatan dan Wewenang

Poin-poin Draf Revisi UU Polri yang Disorot, Tambah Masa Jabatan dan Wewenang

Tren
Simulasi Hitungan Gaji Rp 2,5 Juta Setelah Dipotong Iuran Wajib Termasuk Tapera

Simulasi Hitungan Gaji Rp 2,5 Juta Setelah Dipotong Iuran Wajib Termasuk Tapera

Tren
Nilai Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024 di Atas Standar Belum Tentu Lolos, Apa Pertimbangan Lainnya?

Nilai Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024 di Atas Standar Belum Tentu Lolos, Apa Pertimbangan Lainnya?

Tren
Mulai 1 Juni, Dana Pembatalan Tiket KA Dikembalikan Maksimal 7 Hari

Mulai 1 Juni, Dana Pembatalan Tiket KA Dikembalikan Maksimal 7 Hari

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com