Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

13 Tanaman Hias Ampuh Usir Serangga, Cocok Ditanam di Halaman Rumah

Kompas.com - 26/09/2023, 11:00 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Serangga seperti nyamuk, lalat, dan kumbang yang berada di sekeliling atau halaman rumah akan menganggu suasana.

Serangga tersebut dapat menyebabkan pemilik rumah mengalami masalah kesehatan. Selain itu, keberadaan hama ini akan berpotensi merusak tanaman.

Meski begitu, ada beberapa tanaman hias yang dapat berguna untuk mengusir serangga-serangga tersebut.

Tanaman-tanaman itu perlu diletakkan di halaman rumah untuk mempercantik sekaligus mengusir hama.

Dilansir dari Tree Hugger, tanaman tersebut mengandung minyak esensial. Dalam suhu panas, minyak itu akan menguap meninggalkan aroma menyengat yang dibenci oleh serangga.

Lantas, tanaman hias apa saja yang dapat dimanfaatkan untuk mengusir serangga?

Baca juga: 14 Tanaman Pengusir Nyamuk, Bisa Ditanam di Sekitar Rumah


Tanaman hias pengusir serangga

Berikut sejumlah tanaman hias yang ampuh mengusir serangga sehingga cocok ditanam di halaman rumah.

1. Lavender

Bunga lavender ampuh 80,9 persen mengusir spesies nyamuk Anopheles stephensi serta mengusir lalat.

Tanam lavender di area yang terkena sinar matahari atau dekat pintu masuk rumah. Minyak yang diekstrak dari bunganya juga bisa menjadi obat pengusir nyamuk alami.

Ilustrasi bunga allium. Shutterstock/Christian Mueller Ilustrasi bunga allium.

2. Rosemari

Bukan hanya bumbu masak, tanaman ini efektif mengusir nyamuk.

Caranya, rebus satu liter rosemari kering dalam satu liter air selama 20 hingga 30 menit. Kemudian, gunakan untuk semprotan pengusir serangga.

Rosemari dapat tumbuh di pot, kebun, atau halaman rumah.

3. Allium

Allium giganteum dapat mengusir serangga seperti kutu daun, siput, cacing, dan lalat yang mengganggu kebun sayuran.

Karena itu, tanaman bunga ini dekat dengan tanaman tomat, paprika, kentang, kubis, brokoli, kohlrabi, dan wortel.

Baca juga: 9 Tanaman Ampuh untuk Mengusir Kecoak dari Rumah

4. Krisan

Krisan efektif melawan kecoak, semut, kumbang, kutu busuk, tungau, dan laba-laba karena kandungan senyawa piretrum.

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Baru Seminggu, Jaring Hitam Penghalang Pemandangan Gunung Fuji Banyak Dilubangi Wisatawan

Baru Seminggu, Jaring Hitam Penghalang Pemandangan Gunung Fuji Banyak Dilubangi Wisatawan

Tren
Menilik Program Mirip Tapera di China, Iuran Wajib, Dipotong dari Gaji Bulanan

Menilik Program Mirip Tapera di China, Iuran Wajib, Dipotong dari Gaji Bulanan

Tren
Perjalanan Tapera, Digulirkan Saat Era SBY dan Kini Dijalankan Jokowi

Perjalanan Tapera, Digulirkan Saat Era SBY dan Kini Dijalankan Jokowi

Tren
Donald Trump Dinyatakan Bersalah Menyuap Aktris Film Dewasa

Donald Trump Dinyatakan Bersalah Menyuap Aktris Film Dewasa

Tren
Kementerian ESDM Akui Elpiji 3 Kg Tidak Terisi Penuh, Ini Alasannya

Kementerian ESDM Akui Elpiji 3 Kg Tidak Terisi Penuh, Ini Alasannya

Tren
Buku Panduan Sastra Mengandung Kekerasan Seksual, Kemendikbud Ristek: Sudah Kami Tarik

Buku Panduan Sastra Mengandung Kekerasan Seksual, Kemendikbud Ristek: Sudah Kami Tarik

Tren
Adakah Manfaat Berhenti Minum Kopi?

Adakah Manfaat Berhenti Minum Kopi?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 31 Mei-1 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 31 Mei-1 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

Tren
Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Tren
Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Tren
Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Tren
Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Tren
9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

Tren
MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com