Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Aroma yang Bisa Usir Kecoak dari Rumah, Tidak Perlu Racun

Kompas.com - 19/07/2023, 08:30 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

 

KOMPAS.com - Kecoak yang berkeliaran di dapur, sekitar tempat sampah, atau kamar mandi seringkali membuat penghuni rumah tidak nyaman.

Kecoak yang mondar-mandir di rumah mengindikasikan hunian jarang dibersihkan atau ada lubang yang memungkinkan serangga ini masuk.

Merujuk Best Life, kecoak bersarang di rumah karena mereka mencari makan, membutuhkan air, dan tempat persembunyian yang gelap.

Kecoak yang telanjur bersarang di rumah dapat diusir menggunakan semprotan atau racun kecoak agar tidak semakin beranak pinak.

Jika tidak mau menggunakan zat kimia, gunakan beberapa bahan di bawah ini yang aromanya membuat kecoak tidak nyaman bersarang di dalam rumah.

Baca juga: Kenapa Kecoak Selalu Terbang ke Arah Manusia?

1. Bawang putih

Dilansir dari A-Z Animals, kecoak ternyata tidak menyukai aroma menyengat dari bawang putih.

Supaya kecoak angkat kaki dari rumah, letakkan beberapa siung bawang putih di sekitar dapur.

Bawang putih atau bubuk bawang putih juga bisa diletakkan di sudut-sudut rumah untuk mengusir kecoak.

Baca juga: 10 Cara Membasmi Kecoak di Rumah dan Pekarangan Secara Alami

2. Pinus

Pinus mempunyai aroma segar yang bisa dimanfaatkan untuk mengusir kecoak dari rumah.

Anda bisa menggunakan parfum ruangan beraroma pinus atau membeli minyak pinus.

Beberapa tetes minyak pinus dapat dimasukan ke botol semprot lalu semprotkan ke titik-titik yang berpotensi dilalui kecoak.

3. Citrus

Aroma citrus yang menyegarkan bagi penghuni rumah ternyata tidak disukai oleh kecoak.

Dalam hal ini, kulit buah citrus bisa diletakkan di sekitar rumah supaya kecoak segera angkat kaki.

4. Oregano

Oregano memiliki aroma kuat dan menyengat yang tidak disukai kecoak.

Oregano yang telah diolah menjadi minyak dapat diteteskan ke dalam botol semprot yang telah diisi air.

Halaman:

Terkini Lainnya

Deretan Insiden Pesawat Boeing Sepanjang 2024, Terbaru Dialami Indonesia

Deretan Insiden Pesawat Boeing Sepanjang 2024, Terbaru Dialami Indonesia

Tren
Asal-usul Gelar 'Haji' di Indonesia, Warisan Belanda untuk Pemberontak

Asal-usul Gelar "Haji" di Indonesia, Warisan Belanda untuk Pemberontak

Tren
Sosok Hugua, Politisi PDI-P yang Usul agar 'Money Politics' Saat Pemilu Dilegalkan

Sosok Hugua, Politisi PDI-P yang Usul agar "Money Politics" Saat Pemilu Dilegalkan

Tren
Ilmuwan Temukan Eksoplanet 'Cotton Candy', Planet Bermassa Sangat Ringan seperti Permen Kapas

Ilmuwan Temukan Eksoplanet "Cotton Candy", Planet Bermassa Sangat Ringan seperti Permen Kapas

Tren
8 Rekomendasi Makanan Rendah Kalori, Cocok untuk Turunkan Berat Badan

8 Rekomendasi Makanan Rendah Kalori, Cocok untuk Turunkan Berat Badan

Tren
Kronologi dan Fakta Keponakan Bunuh Pamannya di Pamulang

Kronologi dan Fakta Keponakan Bunuh Pamannya di Pamulang

Tren
Melihat 7 Pasal dalam RUU Penyiaran yang Tuai Kritikan...

Melihat 7 Pasal dalam RUU Penyiaran yang Tuai Kritikan...

Tren
El Nino Diprediksi Berakhir Juli 2024, Apakah Akan Digantikan La Nina?

El Nino Diprediksi Berakhir Juli 2024, Apakah Akan Digantikan La Nina?

Tren
Pria di Sleman yang Videonya Viral Pukul Pelajar Ditangkap Polisi

Pria di Sleman yang Videonya Viral Pukul Pelajar Ditangkap Polisi

Tren
Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Tren
Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Tren
7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

Tren
Cerita Muluwork Ambaw, Wanita Ethiopia yang Tak Makan-Minum 16 Tahun

Cerita Muluwork Ambaw, Wanita Ethiopia yang Tak Makan-Minum 16 Tahun

Tren
Mesin Pesawat Garuda Sempat Terbakar, Jemaah Haji Asal Makassar Sujud Syukur Setibanya di Madinah

Mesin Pesawat Garuda Sempat Terbakar, Jemaah Haji Asal Makassar Sujud Syukur Setibanya di Madinah

Tren
Ada Vitamin B12, Mengapa Tidak Ada B4, B8, B10, dan B11?

Ada Vitamin B12, Mengapa Tidak Ada B4, B8, B10, dan B11?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com