Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perbandingan Biaya Pendaftaran Seleksi Mandiri 2023 di 20 PTN

Kompas.com - 16/06/2023, 18:30 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sejumlah perguruan tinggi negeri (PTN) telah membuka pendaftaran seleksi mandiri 2023.

Seleksi mandiri merupakan salah satu jalur penerimaan mahasiswa baru PTN selain Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) dan Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2023.

Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Permendikbud Ristek) Nomor 48 Tahun 2023, setiap PTN berhak menyelenggarakan seleksi mandiri dengan kebijakan masing-masing kampus.

Untuk mengikuti seleksi mandiri, calon mahasiswa perlu membayar biaya pendaftaran sesuai ketentuan PTN yang menyelenggarakannya.

Baca juga: 20 Link Pendaftaran Seleksi Mandiri PTN, Ada UI, ITB, Unair, Undip, dan Unhas


Biaya pendaftaran seleksi mandiri PTN 2023

Berikut perbandingan biaya pendaftaran seleksi mandiri 2023 di sejumlah PTN untuk jenjang sarjana Strata 1 (S1):

1. Universitas Indonesia

Dilansir dari lama resminya, biaya pendaftaran Seleksi Masuk Universitas Indonesia (SIMAK UI) terbagi sesuai kategori kelas yang dipilih.

Berikut rincian biaya pendaftaran untuk SIMAK UI jenjang S1 dan vokasi:

SIMAK UI S1 dan Vokasi

  • Biaya 2 pilihan pertama IPA atau IPS sebesar Rp500.000. Boleh antar program pendidikan S1 Reguler, S1 non reguler dan Vokasi (D3 dan D4).
  • Biaya 3 pilihan pertama IPA dan IPS sekaligus (IPC) sebesar Rp600.000. Boleh antar program pendidikan S1 Reguler, S1 non reguler dan Vokasi.
  • Setiap pilihan berikutnya dikenakan tambahan Rp100.000.

SIMAK UI S1 Kelas Internasional hanya dapat memilih 1 program studi.

  • Biaya pendaftaran 2023 adalah Rp 1.600.000

SIMAK UI S1 kelas RPL hanya dapat memilih 1 program studi.

  • Biaya pendaftaran 2023 adalah Rp 750.000

2. Universitas Negeri Yogyakarta

Menurut laman Penerimaan Mahasiswa Baru UNY, biaya pendaftaran seleksi mandiri jenjang D4 dan S1 semua jalur sebesar Rp 250.000.

Namun, untuk calon mahasiswa yang mengikuti Seleksi Mandiri (SM) S1 Prestasi Olahraga Unggul wajib membayar Rp 350.000.

3. Institut Teknologi Bandung

Biaya pendaftaran Seleksi Mandiri ITB (SM-ITB) tahun 2023 adalah sebesar Rp700.000 per pendaftar.

Biaya ini termasuk biaya pelaksanaan Ujian Seleksi dan Tes Kemampuan Seni Rupa bagi peminat Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD).

Khusus calon peserta yang memiliki Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIP-K) atau berasal dari SMA/MA di wilayah 3T, terbebas dari biaya pendaftaran dan biaya pendidikan.

Halaman:

Terkini Lainnya

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 29-30 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 29-30 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Gaji Buruh Dipotong Tapera, Mulai Kapan? | Profil Rwanda, Negara Terbersih di Dunia

[POPULER TREN] Gaji Buruh Dipotong Tapera, Mulai Kapan? | Profil Rwanda, Negara Terbersih di Dunia

Tren
Jaga Kesehatan, Jemaah Haji Diimbau Umrah Wajib Pukul 22.00 atau 09.00

Jaga Kesehatan, Jemaah Haji Diimbau Umrah Wajib Pukul 22.00 atau 09.00

Tren
Sisa Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2024, Ada Berapa Tanggal Merah?

Sisa Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2024, Ada Berapa Tanggal Merah?

Tren
4 Tanda yang Menunjukkan Orangtua Psikopat, Apa Saja?

4 Tanda yang Menunjukkan Orangtua Psikopat, Apa Saja?

Tren
SIM Diganti NIK Mulai 2025, Kapan Masyarakat Harus Ganti Baru?

SIM Diganti NIK Mulai 2025, Kapan Masyarakat Harus Ganti Baru?

Tren
Dirjen Dikti: Rektor Harus Ajukan UKT 2024 dan IPI Tanpa Kenaikan

Dirjen Dikti: Rektor Harus Ajukan UKT 2024 dan IPI Tanpa Kenaikan

Tren
Warganet Sebut Pemakaian Kain Gurita Bayi Bisa Cegah Hernia, Benarkah?

Warganet Sebut Pemakaian Kain Gurita Bayi Bisa Cegah Hernia, Benarkah?

Tren
Saat Jokowi Sebut UKT Akan Naik Tahun Depan, tapi Prabowo Ingin Biaya Kuliah Turun

Saat Jokowi Sebut UKT Akan Naik Tahun Depan, tapi Prabowo Ingin Biaya Kuliah Turun

Tren
Bolehkah Polisi Hapus 2 Nama DPO Pembunuhan Vina yang Sudah Diputus Pengadilan?

Bolehkah Polisi Hapus 2 Nama DPO Pembunuhan Vina yang Sudah Diputus Pengadilan?

Tren
Kisah Nenek di Jepang, Beri Makan Gratis Ratusan Anak Selama Lebih dari 40 Tahun

Kisah Nenek di Jepang, Beri Makan Gratis Ratusan Anak Selama Lebih dari 40 Tahun

Tren
Ramai soal Uang Rupiah Diberi Tetesan Air untuk Menguji Keasliannya, Ini Kata BI

Ramai soal Uang Rupiah Diberi Tetesan Air untuk Menguji Keasliannya, Ini Kata BI

Tren
Benarkah Pegawai Kontrak yang Resign Dapat Uang Kompensasi?

Benarkah Pegawai Kontrak yang Resign Dapat Uang Kompensasi?

Tren
Peneliti Ungkap Hujan Deras Dapat Picu Gempa Bumi, Terjadi di Perancis dan Jepang

Peneliti Ungkap Hujan Deras Dapat Picu Gempa Bumi, Terjadi di Perancis dan Jepang

Tren
Pengguna Jalan Tol Wajib Daftar Aplikasi MLFF Cantas, Mulai Kapan?

Pengguna Jalan Tol Wajib Daftar Aplikasi MLFF Cantas, Mulai Kapan?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com