Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sejarah Pohon Natal Tiap 25 Desember, dari Mana Awal Mulanya?

Kompas.com - 24/12/2022, 15:05 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Bahkan, pohon dipandang oleh orang Eropa sebagai lambang kehidupan baru dan kesuburan sebelum hari Natal dirayakan.

Baca juga: Jadwal Tanggal Merah Libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023

Pohon Natal tiba di Amerika

Pohon Natal kemudian tiba di Amerika sekitar abad ke-18, tapi tahun-tahun sebelumnya sempat dibawa oleh imigran asal Jerman.

Namun, kelompok puritan (orang yang mengedepankan kemurnian dalam agama) sempat melarang tradisi tersebut.

Mereka percaya bahwa pemasangan dan menghias pohon Natal berkaitan dengan pagan dan hal-hal yang berbau berhala.

Sampai-sampai, pada 1659 dikeluarkan suatu UU oleh Pengadilan Massachusetts bahwa perayaan Natal selain kebaktian di gereja adalah pelanggaran.

Orang yang memajang dekorasi Natal, termasuk pohon Natal, akan dikenai denda apabila melanggar.

Baca juga: Mengenang 22 Tahun Kepergian Riyanto, Anggota Banser yang Membuang Tas Berisi Bom di Depan Gereja Eben Haezar Mojokerto

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Sejarah Pohon Natal

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com