Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prediksi Final Piala Dunia Argentina Vs Perancis, Pembuktian Keganasan Messi Vs Mbappe

Kompas.com - 16/12/2022, 09:07 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Ia mengutarakan bahwa ambisi ini terlihat lantaran Piala Dunia Qatar 2022 menjadi piala dunia terakhir bagi bintang Argentina ini.

Sementara itu, Mbappe tampaknya juga menyimpan tekad yang tidak kalah kuat dari bintang Paris Saint-Germain tersebut.

"Mbappe ini berharap bisa mengikuti jejak Pele sebagai pemain yang back to back juara," jelas Akmal.

Baca juga: Berapa Kali Argentina Juara Piala Dunia?

Hasil Argentina Vs Uni Emirat Arab: Julian Alvarez (belakang) merayakan golnya bersama Lionel messi pada laga uji coba yang mempertemukan timnas Argentina vs Uni Emirat Arab di Al Mohammed Bin Zayed Stadium, Abu Dhabi,  Rabu (16/11/2022) malam WIB. Pertandingan melawan Uni Emirat Arab menjadi uji coba terakhir timnas Argentina sebelum Piala Dunia 2022. Artikel ini berisi jadwal siaran langsung Argentina vs Arab Saudi. (Photo by Ryan LIM / AFP)AFP/ RYAN LIM Hasil Argentina Vs Uni Emirat Arab: Julian Alvarez (belakang) merayakan golnya bersama Lionel messi pada laga uji coba yang mempertemukan timnas Argentina vs Uni Emirat Arab di Al Mohammed Bin Zayed Stadium, Abu Dhabi, Rabu (16/11/2022) malam WIB. Pertandingan melawan Uni Emirat Arab menjadi uji coba terakhir timnas Argentina sebelum Piala Dunia 2022. Artikel ini berisi jadwal siaran langsung Argentina vs Arab Saudi. (Photo by Ryan LIM / AFP)

Di sisi lain, duel antara Messi dan Mbappe juga berkutat seputar angka, mengingat kedua juru gedor ini bakal bicara banyak soal jumlah gol dan caps.

Akmal mengatakan, Messi menjadi pemain dengan penampilan terbanyak untuk Argentina dengan 171 caps untuk timnas.

Dari ratusan pertandingan yang dijalani, Messi sudah mengantongi 97 gol dan butuh 3 gol lagi ia mencapai 100 gol untuk timnas.

Akmal juga menyampaikan, duel antara Messi dan Mbappe bakal semakin seru dengan kehadiran Alvarez dan Giroud.

Pasalnya, Alvarez dan Giroud sama-sama mencetak gol untuk Argentina maupun Perancis dan keduanya bakal bersaing secara catatan rekor.

Baca juga: Kenapa Ayam Jago Jadi Lambang Timnas Perancis?

Alvarez, kata Akmal, menjadi pemain berusia muda yang mampu mencetak gol dalam Piala Dunia ketika usianya baru menginjak 22 tahun.

Catatan ini tentunya menyamai torehan Gonzalo Higuain di Piala Dunia Afrika Selatan 2010.

"Sementara Giroud menjadi top skorer sementara Perancis dengan 54 gol," ujarnya.

"Giroud berharap bisa menyumbangkan gol lagi untuk mengukuhkan namanya sebagai penyerang tersubur Perancis," ungkap Akmal.

Baca juga: Mengintip Canggihnya Amunisi Baru TNI AU, Jet Rafale Buatan Perancis

Peluang Argentina juara Piala Dunia Qatar 2022

Akmal menyampaikan, peluang gelar juara Piala Dunia Qatar 2022 jatuh ke tangan Argentina lebih besar.

Ia beralasan bahwa Messi yang menjadi juru gedor bagi tim tango lebih matang ketimbang Mbappe di Perancis.

"Sementara untuk kecepatan, peluang mencetak gol, kesempatan, dan keberanian, Alvarez sejatinya lebih baik dibandingkan Giroud," ujar Akmal.

"Namun, yang menjadi problem kedua tim sama-sama kebobolan 5 kali, ini artinya pertahahan mereka mejadi salah satu hal yang bisa menggagalkan menjadi juara," pungkasnya.

Baca juga: Piala Dunia 2022, Jersey Jepang, dan Anime Blue Lock...

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Jadwal Semifinal Piala Dunia 2022

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

NASA Akan Bangun Jalur Kereta Api di Bulan untuk Memudahkan Kerja Astronot

NASA Akan Bangun Jalur Kereta Api di Bulan untuk Memudahkan Kerja Astronot

Tren
Pasien Pertama Penerima Donor Ginjal Babi Meninggal Dunia, Sempat Bertahan Hidup 2 Bulan

Pasien Pertama Penerima Donor Ginjal Babi Meninggal Dunia, Sempat Bertahan Hidup 2 Bulan

Tren
Peneliti Ungkap Ras Kucing yang Miliki Harapan Hidup Paling Lama, Jenis Apa?

Peneliti Ungkap Ras Kucing yang Miliki Harapan Hidup Paling Lama, Jenis Apa?

Tren
Bagaimana Nasib Uang Nasabah Paytren Pasca Ditutup? Ini Kata Yusuf Mansur

Bagaimana Nasib Uang Nasabah Paytren Pasca Ditutup? Ini Kata Yusuf Mansur

Tren
Jaringan Sempat Eror Disebut Bikin Layanan Terhambat, BPJS Kesehatan: Tetap Bisa Dilayani

Jaringan Sempat Eror Disebut Bikin Layanan Terhambat, BPJS Kesehatan: Tetap Bisa Dilayani

Tren
Seekor Kucing Mati Setelah Diberi Obat Scabies Semprot, Ini Kronologi dan Penjelasan Dokter Hewan

Seekor Kucing Mati Setelah Diberi Obat Scabies Semprot, Ini Kronologi dan Penjelasan Dokter Hewan

Tren
Riwayat Kafe Xakapa di Lembah Anai, Tak Berizin dan Salahi Aturan, Kini 'Tersapu' oleh Alam

Riwayat Kafe Xakapa di Lembah Anai, Tak Berizin dan Salahi Aturan, Kini "Tersapu" oleh Alam

Tren
Video Viral Detik-detik Petugas Damkar Tertabrak hingga Kolong Mobil

Video Viral Detik-detik Petugas Damkar Tertabrak hingga Kolong Mobil

Tren
Izin Paytren Aset Manajemen Dicabut OJK, Ini Alasannya

Izin Paytren Aset Manajemen Dicabut OJK, Ini Alasannya

Tren
Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Tren
Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Tren
Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Tren
Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Tren
Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Tren
Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com