Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Nama Cucu Presiden Jokowi dan Artinya, dari Jan Ethes hingga Panembahan Al Saud

Kompas.com - 28/08/2022, 19:30 WIB
Nur Rohmi Aida,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

Dikutip dari Kompas.com, 18 November 2019, Gibran menjelaskan, arti nama anak keduanya ini adalah rendah hati.

"Depannya ada La. La itu singkatan dari lembut anakku, luwes anakku, lomo anakku," jelasnya.

Sementara itu, menurut konsultan dan pakar restruktur nama Ni Kadek Hellen Kristy Winatasari, atau yang biasa disapa Heleni, menurutnya nama tersebut memiliki kekuatan berupa banyak keberuntungan yang kelak akan melingkupi dirinya.

“Berbicara mengenai karakter, nama La Lembah Manah merupakan sosok yang akan menarik perhatian banyak pihak dengan kepribadiannya yang suka hidup damai dan penuh harmoni, mampu berhubungan baik dengan sesama,” katanya.

Baca juga: Jan Ethes Dijadikan Nama Varietas Baru Buah Anggur

4. Cucu keempat Jokowi, Panembahan Al Nahyan Nasution

Cucu keempat Jokowi merupakan anak dari Kahiyang dan Bobby yang lahir pada 3 Agustus 2020.

Anak kedua Kahiyang-Bobby ini bernama Panembahan Al Nahyan Nasution.

Pengumuman nama anak kedua Bobby ini sempat disampaikan melalui akun Instagram pribadinya @bobbynst pada Selasa (11/8/2020).

"Assalamualaikum. Halo om dan tante, kakak, dan abang semua. Perkenalkan namaku Panembahan Al Nahyan Nasution. Adiknya Kak Sedah Mirah Nasution,” ujar Bobby.

Cucu keempat Jokowi ini lahir di RS YPK Mandiri, Jakarta dengan berat 3,4 kg dan tinggi 49,4 cm.

Baca juga: Momen Jokowi Peringati HUT Ke-77 RI Bersama Cucu, Sesekali Tengahi Sedah Mirah dan Panembahan

5. Cucu kelima Jokowi, Panembahan Al Saud Nasution

Nama cucu Jokowi yang kelima adalah Panembahan Al Saud Nasution.

Adapun arti nama anak ketiga pasangan Kahiyang-Bobby ini menurut Bobby adalah yang baik-baik.

"Namanya Panembahan Al Saud Nasution. Artinya yang baik-baik untuk anak kami," ujar Bobby, dikutip dari Kompas.com, Sabtu (27/8/2022).

Panembahan Al Saud Nasution lahir dalam kondisi sehat dengan berat badan 3,49 kilogram dan panjang 48 centimeter melalui operasi Caesar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Pelaku Penyelundupan Orang Bermodus Iklan Lowker via TikTok Ditangkap di Surabaya, Ini Kronologinya

Pelaku Penyelundupan Orang Bermodus Iklan Lowker via TikTok Ditangkap di Surabaya, Ini Kronologinya

Tren
Apa yang Akan Terjadi Saat Berjalan Kaki 10.000 Langkah per Hari Selama Sebulan?

Apa yang Akan Terjadi Saat Berjalan Kaki 10.000 Langkah per Hari Selama Sebulan?

Tren
3 Manfaat Mengonsumsi Madu dan Teh Hijau, Baik bagi Penderita Diabetes

3 Manfaat Mengonsumsi Madu dan Teh Hijau, Baik bagi Penderita Diabetes

Tren
BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 18-19 Mei 2024

BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 18-19 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan Lebat 17-18 Mei 2024 | Ikan Tinggi Purin Pantangan Penderita Asam Urat

[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan Lebat 17-18 Mei 2024 | Ikan Tinggi Purin Pantangan Penderita Asam Urat

Tren
Kondisi Geografis Mahakam Ulu, Tetangga IKN yang Dikepung Sungai dan Kini Darurat Banjir

Kondisi Geografis Mahakam Ulu, Tetangga IKN yang Dikepung Sungai dan Kini Darurat Banjir

Tren
Pesona Air Terjun

Pesona Air Terjun

Tren
Update Banjir Mahakam Ulu, Ratusan Orang Masih Mengungsi

Update Banjir Mahakam Ulu, Ratusan Orang Masih Mengungsi

Tren
Ribka Sugiarto Mundur dari Pelatnas, Kekasih Ungkap Alasannya

Ribka Sugiarto Mundur dari Pelatnas, Kekasih Ungkap Alasannya

Tren
Ilmuwan Akhirnya Tahu Bagaimana Cara Orang Mesir Kuno Membangun Piramida

Ilmuwan Akhirnya Tahu Bagaimana Cara Orang Mesir Kuno Membangun Piramida

Tren
Ada Aturan Baru KRIS, Apakah Perawatan ICU Ditanggung BPJS Kesehatan?

Ada Aturan Baru KRIS, Apakah Perawatan ICU Ditanggung BPJS Kesehatan?

Tren
Jemaah Tolong Jemaah, Kisah Manis Persaudaraan di Madinah

Jemaah Tolong Jemaah, Kisah Manis Persaudaraan di Madinah

Tren
Kata BWF soal Keputusan Kevin Sanjaya Pensiun dari Bulu Tangkis

Kata BWF soal Keputusan Kevin Sanjaya Pensiun dari Bulu Tangkis

Tren
Seorang Pria yang Diduga Terafiliasi Jemaah Islamiyah Serang Kantor Polisi Malaysia, 2 Petugas Meninggal Dunia

Seorang Pria yang Diduga Terafiliasi Jemaah Islamiyah Serang Kantor Polisi Malaysia, 2 Petugas Meninggal Dunia

Tren
Cara Menaikkan Trombosit bagi Pasien Demam Berdarah Dengue (DBD)

Cara Menaikkan Trombosit bagi Pasien Demam Berdarah Dengue (DBD)

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com