Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengapa Lampu Kabin Perlu Dimatikan Saat Berkendara Malam Hari?

Kompas.com - 06/03/2022, 09:00 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Di media sosial, ada warganet yang menanyakan mengapa saat berkendara malam hari tidak ada yang menyalakan lampu kabin mobil.

Pertanyaan itu diunggah oleh akun ini di grup Facebook Motuba, Jumat (4/3/2022).

"Mbah..Mungkin ada yang berpikiran sama. Kenapa ya klo lagi jalan malem, lampu kabin/indoor itu ga ada yang nyala?," demikian tulis pertanyaan pemilik akun.

Hingga Sabtu (5/3/2022) sore, unggahan tersebut telah disukai 210 kali dan dikomentari 222 kali oleh warganet Facebook.

Sejumlah warganet juga merasa bertanya-tanya akan hal itu. Tak sedikit pula yang memberikan tanggapannya.

"Karena kalo malam pandangan keluar akan lebih gelap jika lampu kabin menyala. Apalagi jika melewati daerah gelap gulita Sangat berbahaya terutama jika ada obyek melintas. Tp kalo sekedar ambience light aja sih ga masalah," tulis salah satu warganet.

"Silau lah jadi gk fokus nyetir makaya di matikan klo di restoran baru di hidupkan," tulis warganet yang lainnya.

Baca juga: Ramai Warganet Pamer Kelulusan Prakerja Gelombang 23, Apakah Sudah Pengumuman?

Lantas, mengapa saat berkendara malam hari tidak ada yang menyalakan lampu kabin mobil?

Alasan keselamatan

Demi alasan keselamatan, sebaiknya lampu kabin mobil tidak selalu dinyalakan saat mengemudi pada malam hari.

Hal itu disampaikan Training Director Safety Defensive Consultant Indonesia (SDCI) Sony Susmana, seperti dikutip dari Kompas.com, (14/12/2021).

Ia menjelaskan, pada malam hari, keadaan di luar mobil lebih gelap, kemampuan penglihatan keluar dapat terganggu, karena adanya pantulan cahaya dari dalam mobil.

Lampu kabin yang menyala dapat memantul melalui permukaan interior mobil. Akibatnya, mata akan terfokus pada area kabin daripada ke depan.

Pada malam hari, imbuhnya, pupil mata akan berubah ukurannya sesuai intensitas cahaya yang masuk.

Saat lampu kabin dihidupkan, pupil akan mengecil dan membuat intensitas cahaya yang masuk lebih sedikit.

Baca juga: Viral, Video Cara Pasang Ban Mobil di Pelek Tapak Lebar Pakai Obat Nyamuk Semprot dan Disulut Api

Menghindari tindak kejahatan

Sony melanjutkan, dengan membiarkan lampu kabin mobil tidak menyala saat mengemudi pada malam hari, itu akan menjadi tindakan preventif agar terhindar dari potensi kejahatan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Tren
Pedangdut Nayunda Minta ke Cucu SYL agar Dijadikan Tenaga Honorer Kementan, Total Gaji Rp 45 Juta

Pedangdut Nayunda Minta ke Cucu SYL agar Dijadikan Tenaga Honorer Kementan, Total Gaji Rp 45 Juta

Tren
Berapa Gaji Komite BP Tapera? Ada Menteri Basuki dan Sri Mulyani

Berapa Gaji Komite BP Tapera? Ada Menteri Basuki dan Sri Mulyani

Tren
Daftar Orang Terkaya Indonesia Versi Forbes dan Bloomberg Akhir Mei 2024

Daftar Orang Terkaya Indonesia Versi Forbes dan Bloomberg Akhir Mei 2024

Tren
Cara Download Aplikasi JMO (Jamsostek Mobile), Bayar Iuran BPJS Ketenagakerjaan Jadi Lebih Mudah

Cara Download Aplikasi JMO (Jamsostek Mobile), Bayar Iuran BPJS Ketenagakerjaan Jadi Lebih Mudah

Tren
Syarat Kredit Rumah Pakai Tapera dan Kelompok Prioritas Penerimanya

Syarat Kredit Rumah Pakai Tapera dan Kelompok Prioritas Penerimanya

Tren
Biar Ibadah Haji Lancar, Ini 4 Hal yang Wajib Dipersiapkan Jemaah

Biar Ibadah Haji Lancar, Ini 4 Hal yang Wajib Dipersiapkan Jemaah

BrandzView
Israel Klaim Kuasai Koridor Philadelphia, Berisi Terowongan untuk Memasok Senjata ke Hamas

Israel Klaim Kuasai Koridor Philadelphia, Berisi Terowongan untuk Memasok Senjata ke Hamas

Tren
KCIC Luncurkan Frequent Whoosher Card untuk Penumpang Kereta Cepat, Tiket Bisa Lebih Murah

KCIC Luncurkan Frequent Whoosher Card untuk Penumpang Kereta Cepat, Tiket Bisa Lebih Murah

Tren
Intip Kehidupan Mahasiswa Indonesia di UIM Madinah, Beasiswa '1.000 Persen' dan Umrah Tiap Saat

Intip Kehidupan Mahasiswa Indonesia di UIM Madinah, Beasiswa "1.000 Persen" dan Umrah Tiap Saat

Tren
Mengenal Penyakit Multiple Sclerosis, Berikut Gejala dan Penyebabnya

Mengenal Penyakit Multiple Sclerosis, Berikut Gejala dan Penyebabnya

Tren
Kenali Perbedaan SIM C, SIM C1, dan SIM C2

Kenali Perbedaan SIM C, SIM C1, dan SIM C2

Tren
Apakah Dana Tapera Bisa Dicairkan? Ini Mekanisme dan Syaratnya

Apakah Dana Tapera Bisa Dicairkan? Ini Mekanisme dan Syaratnya

Tren
SYL Beri Nayunda Nabila Kalung Emas dan Tas Mewah Pakai Uang Kementan

SYL Beri Nayunda Nabila Kalung Emas dan Tas Mewah Pakai Uang Kementan

Tren
Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri, Kok Bisa?

Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri, Kok Bisa?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com