Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

UI dan UGM Masuk 2.000 Universitas Terbaik Dunia Versi CWUR 2021-2022

Kompas.com - 15/11/2021, 12:45 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Universitas Indonesia (UI) dan Universitas Gadjah Mada (UGM) masuk dalam pemeringkatan Center for World University Rangkings (CWUR) 2021-2022. 

UI berada di peringkat 1.618 dunia dari 2.000 universitas di dunia yang dinilai. Sementara UGM berada di urutan 1995. 

Setiap tahun, berbagai lembaga pemeringkatan perguruan tinggi terbaik dunia melakukan penilaian dengan melibatkan ribuan perguruan tinggi di berbagai negara seluruh dunia.

Salah satunya adalah Center for World University Rangkings (CWUR).

Baca juga: Daftar Universitas Terbaik di Indonesia Versi The WUR

Berdasarkan laman resmi CWUR, untuk edisi pemeringkatan 2021-2022, terdapat 19.788 perguruan tinggi yang dilibatkan dalam proses penilaian untuk kemudian mereka ambil 2.000 perguruan tinggi dengan kualitas terbaik.

Dari 2.000 yang terdaftar, hanya ada dua perguruan tinggi dari Indonesia yang berhasil masuk dan bersanding dengan perguruan tinggi dunia lainnya dalam Global 2.000 List by The CWUR.

Kedua universitas itu adalah Universitas Indonesia dan Universitas Gadjah Mada.

1. Universitas Indonesia

Ilustrasi Kampus Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat.Shutterstock/Harismoyo Ilustrasi Kampus Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat.

Universitas Indonesia (UI) berada di urutan 1.618 pemeringkatan CWUR dengan skor penilaian akhir 67,2.

Dari empat parameter penilaian yaitu peringkat edukasi, lulusan kerja alumni, kualitas fakultas, dan kinerja riset, hanya dua paramater yang mendapatkan penilaian. 

Keduanya yaitu rangking alumni di angka 671 dan peringkat riset di urutan 1.576. 

Sementara dua paramater penilaian lainnya tidak ada angka yang disertakan. 

2. Universitas Gadjah Mada

Sementara itu Universitas Gadjah Mada (UGM) di urutan 1.995 memiliki skor penilaian akhir adalah 65,8.

Dari empat parameter penilaian, UGM hanya mendapatkan skor di performa peringkat riset yaitu di urutan 1. 919. 

Kampus Universitas Gadjah Mada (UGM), YogyakartaShutterstock/Fajar Tri Amboro Kampus Universitas Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta

Baca juga: 10 Perguruan Tinggi Pencetak Miliarder Terbanyak di Dunia

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Harta Prajogo Pangestu Tembus Rp 1.000 Triliun, Jadi Orang Terkaya Ke-25 di Dunia

Harta Prajogo Pangestu Tembus Rp 1.000 Triliun, Jadi Orang Terkaya Ke-25 di Dunia

Tren
Media Asing Soroti Banjir Bandang Sumbar, Jumlah Korban dan Pemicunya

Media Asing Soroti Banjir Bandang Sumbar, Jumlah Korban dan Pemicunya

Tren
Sejarah Lari Maraton, Jarak Awalnya Bukan 42 Kilometer

Sejarah Lari Maraton, Jarak Awalnya Bukan 42 Kilometer

Tren
Rekonfigurasi Hukum Kekayaan Intelektual terhadap Karya Kecerdasan Buatan

Rekonfigurasi Hukum Kekayaan Intelektual terhadap Karya Kecerdasan Buatan

Tren
Basuh Ketiak Tanpa Sabun Diklaim Efektif Cegah Bau Badan, Benarkah?

Basuh Ketiak Tanpa Sabun Diklaim Efektif Cegah Bau Badan, Benarkah?

Tren
BPJS Kesehatan Tegaskan Kelas Pelayanan Rawat Inap Tidak Dihapus

BPJS Kesehatan Tegaskan Kelas Pelayanan Rawat Inap Tidak Dihapus

Tren
Cara Memindahkan Foto dan Video dari iPhone ke MacBook atau Laptop Windows

Cara Memindahkan Foto dan Video dari iPhone ke MacBook atau Laptop Windows

Tren
Video Viral Pusaran Arus Laut di Perairan Alor NTT, Apakah Berbahaya?

Video Viral Pusaran Arus Laut di Perairan Alor NTT, Apakah Berbahaya?

Tren
Sosok Rahmady Effendi Hutahaean, Eks Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta yang Dilaporkan ke KPK

Sosok Rahmady Effendi Hutahaean, Eks Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta yang Dilaporkan ke KPK

Tren
Harta Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Disebut Janggal, Benarkah Hanya Rp 6,3 Miliar?

Harta Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Disebut Janggal, Benarkah Hanya Rp 6,3 Miliar?

Tren
5 Potensi Efek Samping Minum Susu Campur Madu yang Jarang Diketahui

5 Potensi Efek Samping Minum Susu Campur Madu yang Jarang Diketahui

Tren
5 Penyebab Anjing Peliharaan Mengabaikan Panggilan Pemiliknya

5 Penyebab Anjing Peliharaan Mengabaikan Panggilan Pemiliknya

Tren
8 Fakta Penggerebekan Laboratorium Narkoba di Bali, Kantongi Rp 4 Miliar

8 Fakta Penggerebekan Laboratorium Narkoba di Bali, Kantongi Rp 4 Miliar

Tren
UPDATE Banjir Sumbar: 50 Orang Meninggal, 27 Warga Dilaporkan Hilang

UPDATE Banjir Sumbar: 50 Orang Meninggal, 27 Warga Dilaporkan Hilang

Tren
Rusia Temukan Cadangan Minyak 511 Miliar Barel di Antarktika, Ancam Masa Depan Benua Beku?

Rusia Temukan Cadangan Minyak 511 Miliar Barel di Antarktika, Ancam Masa Depan Benua Beku?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com