Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menang TKO 40 Detik atas Cowboy, Ini Perjalanan Karier McGregor

Kompas.com - 19/01/2020, 18:36 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Conor McGregor, berhasil menundukkan lawannya Donald "Cowboy" Cerrone dalam waktu 40 detik ronde pertama pada pertarungan UFC 246, Minggu (19/01/2020).

Pertarungan ini sekaligus menandai kemenangan pertamanya di UFC sejak 2016 silam.

Dalam pertarungan yang berlangsung di T-Mobile Arena, Las Vegas tersebut, McGregor juga menandai hal ini sebagai kemenangan tercepat kedua sepanjang kariernya.

Kemenangan tercepat pertamanya ia raih ketika mengalahkan Def Jose Alfo pada UFC 194, yakni hanya dengan waktu 13 detik.

Seperti apa sosok McGregor sebelum tenar jadi petarung UFC?

Dilansir Biography, McGregor lahir di Crumlin, Dublin, Republik Irlandia pada 14 Juli 1988.

Ia dilahirkan dari orang tua bernama Tony dan Margaret McGregor.

Baca juga: Usai UFC 246, Mayweather Tantang McGregor dan Nurmagomedov

Awalnya gemar sepak bola

Awalnya sebagai anak laki-laki, ia menggemari permainan sepak bola sebelum menemukan jalannya di dunia pertarungan.

McGregor pernah menjadi anggota klub tinju di Crumlin dari usia 11-17 tahun, dan pernah memenangkan Dublin Novice Championship.

Di masa remajanya, McGregor mulai menggemari olahraga beladiri campuran yang belum banyak diketahui orang.

Ketika itu, ia diasuh oleh pelatih yang bernama John Kavanagh.

Pada 8 Maret 2008, ia memulai debut profesionalnya di dunia bela diri campuran dan bermain di Cage Warriors.

Cage Warriors sendiri adalah ajang bela diri campuran asal London, Inggris yang berdiri pada tahun 2001.

Pada pertarungan awalnya di Cage Warriors, McGregor berhasil memenangkan pertandingan dengan TKO.

Baca juga: Hasil UFC 246 - Conor McGregor Hanya Perlu 40 Detik untuk Kalahkan Cowboy!

Dia sempat kehilangan dua dari enam pertarungan pertamanya sebelum meraih kemenangan beruntun yang mengesankan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Buntut Film Dokumenter “Burning Sun”, Stasiun TV Korsel KBS Ancam Tuntut BBC

Buntut Film Dokumenter “Burning Sun”, Stasiun TV Korsel KBS Ancam Tuntut BBC

Tren
8 Perawatan Gigi yang Ditanggung BPJS Kesehatan 2024, Termasuk Scaling

8 Perawatan Gigi yang Ditanggung BPJS Kesehatan 2024, Termasuk Scaling

Tren
Gagal Tes BUMN karena Tidak Memenuhi Syarat atau Terindikasi Curang, Apa Penyebabnya?

Gagal Tes BUMN karena Tidak Memenuhi Syarat atau Terindikasi Curang, Apa Penyebabnya?

Tren
Berada di Tingkat yang Sama, Apa Perbedaan Kabupaten dan Kota?

Berada di Tingkat yang Sama, Apa Perbedaan Kabupaten dan Kota?

Tren
Biaya Kuliah UGM Jalur Mandiri 2024/2025, Ada IPI atau Uang Pangkal

Biaya Kuliah UGM Jalur Mandiri 2024/2025, Ada IPI atau Uang Pangkal

Tren
Irlandia, Spanyol, dan Norwegia Akui Negara Palestina, Israel Marah dan Tarik Duta Besar

Irlandia, Spanyol, dan Norwegia Akui Negara Palestina, Israel Marah dan Tarik Duta Besar

Tren
Ramai soal Salah Paham Beli Bensin di SPBU karena Sebut Nilai Oktan, Ini Kata Pertamina

Ramai soal Salah Paham Beli Bensin di SPBU karena Sebut Nilai Oktan, Ini Kata Pertamina

Tren
Penjelasan UGM soal UKT Ujian Mandiri UGM 2024 Ada Biaya Uang Pangkal

Penjelasan UGM soal UKT Ujian Mandiri UGM 2024 Ada Biaya Uang Pangkal

Tren
Festival Lampion Waisak di Candi Borobudur Malam Ini, Pukul Berapa?

Festival Lampion Waisak di Candi Borobudur Malam Ini, Pukul Berapa?

Tren
Thrifting demi Flexing? Psikografi dan Sisi Lain Penggemar Barang Bekas

Thrifting demi Flexing? Psikografi dan Sisi Lain Penggemar Barang Bekas

Tren
3 Cara Menampilkan Tayangan YouTube dari Ponsel ke Smart TV

3 Cara Menampilkan Tayangan YouTube dari Ponsel ke Smart TV

Tren
45 Ucapan Selamat Hari Raya Waisak 2024 dalam Bahasa Inggris dan Artinya

45 Ucapan Selamat Hari Raya Waisak 2024 dalam Bahasa Inggris dan Artinya

Tren
Jarang Disadari, Ini Daftar Ikan Tinggi Natrium yang Patut Diwaspadai Penderita Hipertensi

Jarang Disadari, Ini Daftar Ikan Tinggi Natrium yang Patut Diwaspadai Penderita Hipertensi

Tren
Arti dan Jawaban Ucapan Waisak 'Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta'

Arti dan Jawaban Ucapan Waisak "Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta"

Tren
Ucapan Selamat Waisak 2024 untuk Teman, Keluarga, dan Rekan Kerja

Ucapan Selamat Waisak 2024 untuk Teman, Keluarga, dan Rekan Kerja

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com