Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Donald Trump Dimakzulkan DPR AS, Tagar #ImpeachmentDay Trending di Twitter

Kompas.com - 19/12/2019, 15:19 WIB
Virdita Rizki Ratriani

Penulis

KOMPAS.com - Perbincangan di media sosial, khususnya Twitter, diramaikan oleh tanda pagar alias tagar yang berkaitan dengan pemakzulan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump oleh DPR AS.

Di Twitter global, #Impeached masuk dalam daftar trending topic, sementara di Twitter Indonesia, ada dua tagar yang berkaitan dengan itu yaitu #ImpeachmentDay dan #Trump.

Keputusan DPR memakzulkan Donald Trump melalui dua pasal diambil pada Rabu (18/12/2019) malam waktu setempat.

Dua pasal itu, pertama, terkait penyalahgunaan kekuasaan; kedua, menghalangi penyelidikan kongres. 

Pada hari pemakzulan Presiden AS Donald Trump oleh DPR AS, #ImpeachmentDay menjadi trending di Twitter Indonesia.Twitter Pada hari pemakzulan Presiden AS Donald Trump oleh DPR AS, #ImpeachmentDay menjadi trending di Twitter Indonesia.

Setidaknya hingga berita ini ditayangkan, lebih dari 101 ribu akun menyematkan hastag tersebut pada postingannya.

Sejumlah warganet merasa senang dengan pemakzulan tersebut.

"Nah nah nah nah Nah nah nah nah Hey hey hey Goodbye" #Impeached #Impeachmas #ImpeachmentDay #byetrump," tulis akun ScaryCute13 dikutip Kompas.com, Kamis (19/12/2019).

Tak hanya akun itu, beberapa akun lainnya juga menuliskan kegembiraan mereka atas pemakzulan Donald Trump.

Baca juga: Donald Trump, dari Pengusaha ke Panggung Hiburan, hingga Jadi Presiden dan Dimakzulkan DPR AS

Salah satu akun menyebutkan bahwa pemakzulan tersebut merupakan cara terbaik untuk mengakhiri dekade ini.

"Can't think of better way to end the decade. #Impeached #ImpeachmentDay," tulis akun @ForeignArab.

Salah satu pengguna Twitter bahkan mengunggah wajahnya menggunakan masker dengan tulisan I'm PEACH Mask Sheet.

Dia menulis keterangan bahwa dirinya telah menunggu selama 3 tahun untuk menggunakan masker tersebut yakni bertepatan dengan pemakzulan Trump.

"I've been waiting 3 years tou use this #Impeached," tulis akun @whaaatkins.

Ada juga akun yang menilai pemakzulan Trump di level Senat AS cukup berat lantaran didominasi oleh senator dari Partai Republik.

"Trump baru saja di #Impeached oleh US Congress, sebuah kabar bahagia, tapi saya kok gak yakin ya dia bakal diremove sama Senatenya,, terutama karena majority nya adalah senator dari Republican,," tulis akun @ahdmd2ay.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Erick Thohir Bertemu KNVB untuk Jalin Kerja Sama, Ini Poin-poin yang Direncanakan

Erick Thohir Bertemu KNVB untuk Jalin Kerja Sama, Ini Poin-poin yang Direncanakan

Tren
Mengenal 'Kidult', Dewasa Muda di Zona Nyaman Masa Kecil

Mengenal "Kidult", Dewasa Muda di Zona Nyaman Masa Kecil

Tren
Revisi UU MK dan Catatan Panjang Pembentukan Undang-Undang 'Kejar Tayang' Era Jokowi

Revisi UU MK dan Catatan Panjang Pembentukan Undang-Undang "Kejar Tayang" Era Jokowi

Tren
Bangsa yang Menua dan Kompleksitas Generasi Muda

Bangsa yang Menua dan Kompleksitas Generasi Muda

Tren
Duet Minions Berakhir Usai Kevin Sanjaya Pensiun, Siapa Penerusnya?

Duet Minions Berakhir Usai Kevin Sanjaya Pensiun, Siapa Penerusnya?

Tren
Google Perkenalkan Produk AI Baru Bernama Project Astra, Apa Itu?

Google Perkenalkan Produk AI Baru Bernama Project Astra, Apa Itu?

Tren
9 Potensi Manfaat Edamame untuk Kesehatan, Termasuk Mengurangi Risiko Diabetes

9 Potensi Manfaat Edamame untuk Kesehatan, Termasuk Mengurangi Risiko Diabetes

Tren
Warganet Keluhkan Harga Tiket Laga Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang Mahal, PSSI: Kami Minta Maaf

Warganet Keluhkan Harga Tiket Laga Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang Mahal, PSSI: Kami Minta Maaf

Tren
Korban Banjir Bandang Sumbar Capai 67 Orang, 20 Masih Hilang, 3 Belum Teridentifikasi

Korban Banjir Bandang Sumbar Capai 67 Orang, 20 Masih Hilang, 3 Belum Teridentifikasi

Tren
5 Manfaat Minum Teh Earl Grey Setiap Hari, Mengusir Sedih dan Menurunkan Berat Badan

5 Manfaat Minum Teh Earl Grey Setiap Hari, Mengusir Sedih dan Menurunkan Berat Badan

Tren
Ramai Larangan 'Study Tour' Imbas Tragedi Bus Ciater, Menparekraf: Bukan Salah Kegiatan

Ramai Larangan "Study Tour" Imbas Tragedi Bus Ciater, Menparekraf: Bukan Salah Kegiatan

Tren
50 Instansi yang Sudah Umumkan Formasi CPNS dan PPPK 2024, Mana Saja?

50 Instansi yang Sudah Umumkan Formasi CPNS dan PPPK 2024, Mana Saja?

Tren
Catat, Ini 5 Ikan Tinggi Purin Pantangan Penderita Asam Urat

Catat, Ini 5 Ikan Tinggi Purin Pantangan Penderita Asam Urat

Tren
BMKG: Wilayah Ini Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 17-18 Mei 2024

BMKG: Wilayah Ini Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 17-18 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Warga Israel Rusak Bantuan Indomie untuk Gaza, Gletser Terakhir di Papua Segera Menghilang

[POPULER TREN] Warga Israel Rusak Bantuan Indomie untuk Gaza, Gletser Terakhir di Papua Segera Menghilang

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com