Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Lowongan PT Pertamina International Shipping, Ini Perinciannya...

KOMPAS.com - PT Pertamina International Shipping (PIS) membuka kesempatan kerja bagi Anda yang memenuhi kualifikasi.

VP Corporate Communication Pertamina Fadjar Santoso membenarkan adanya lowongan di Pertamina International Shipping tersebut.

"Iya benar, (informasi) ada di akun Instagram-nya," kata Fadjar saat dikonfirmasi Kompas.com, Kamis (13/4/2023).

Dikutip dari akun Instagram PT Pertamina International Shipping, lowongan pendaftaran sudah bisa dilakukan sejak 8-18 April 2023.

Bagi Anda yang memenuhi kualifiasi, bisa mengirimkan curriculum vitae (CV) ke alamat email rekrutmen.pwt.laut@pertamina.com.

Perincian lowongan kerja di Pertamina International Shipping

Tercatat, ada 15 lowongan pekerjaan yang tersedia. Berikut daftarnya:

1. Master

  • Umur maksimal 56 tahun
  • Memiliki Sertifikat Keahlian Pelaut (COC) ANT I & Ijazah Diploma
  • Memiliki pengamalan Master 2 tahun di kapal-kapal gas/minyak berukuran 3.000 GT atau lebih

2. Chief Officer

  • Usia maksimal 50 tahun
  • Memiliki COC ANT II & Ijazah Diploma
  • Memiliki pengamalan Chief Officer 2 tahun di kapal-kapal gas/minyak berukuran 3.000 GT atau lebih

3. Second Officer

  • Usia maksimal 40 tahun
  • Memiliki COC ANT III & Ijazah Diploma
  • Memiliki pengamalan Second Officer 2 tahun di kapal-kapal gas/minyak berukuran 3.000 GT atau lebih

4. Chief Engineer

5. Second Engineer

  • Usia maksimal 45 tahun
  • Memiliki COC ATT II & Ijazah Diploma
  • Memiliki pengamalan Second Engineer 2 tahun di kapal-kapal gas/minyak berukuran 3.000 GT atau lebih

6. Gas Engineer

  • Usia maksimal 45 tahun
  • Memiliki COC ATT II & Ijazah Diploma
  • Memiliki pengamalan Gas Engineer 2 tahun di kapal-kapal gas/minyak berukuran 3.000 GT atau lebih

7. Third Engineer

  • Usia maksimal 40 tahun
  • Memiliki COC ATT II & Ijazah Diploma
  • Memiliki pengamalan Third Engineer 2 tahun di kapal-kapal gas/minyak berukuran 3.000 GT atau lebih

8. Electracian

9. Boatswain

  • Usia maksimal 45 tahun
  • Memiliki pengamalan Boatswain 1 tahun di kapal-kapal gas/minyak berukuran 3.000 GT atau lebih

10. Pumpman

  • Usia maksimal 45 tahun
  • Memiliki pengamalan Pumpman 1 tahun di kapal-kapal gas/minyak berukuran 3.000 GT atau lebih

11. Able Seaman

  • Usia maksimal 45 tahun
  • Memiliki pengamalan Able Seaman 1 tahun di kapal-kapal gas/minyak berukuran 3.000 GT atau lebih

12. Fitter

13. Oiler

  • Usia maksimal 45 tahun
  • Memiliki pengamalan Oiler 1 tahun di kapal-kapal gas/minyak berukuran 3.000 GT atau lebih

14. Cook

  • Usia maksimal 40 tahun
  • Memiliki pengamalan Cook 1 tahun di kapal-kapal gas/minyak berukuran 3.000 GT atau lebih

15. Messboy

  • Usia maksimal 40 tahun
  • Memiliki pengamalan Cook 1 tahun di kapal-kapal gas/minyak berukuran 3.000 GT atau lebih

Ketika mengirim lamaran, pelamar harus menyantumkan subyek email sesuai jabatan yang dilamar, seperti "Lamaran Master".

Dokumen dan sertifikat harus berlaku minimal 18 bulan saat mendaftar berdasarkan STCW 2010.

https://www.kompas.com/tren/read/2023/04/13/200000565/lowongan-pt-pertamina-international-shipping-ini-perinciannya-

Terkini Lainnya

Kronologi Kecelakaan Bus Study Tour SMP PGRI Wonosari di Jombang, 2 Orang Meninggal

Kronologi Kecelakaan Bus Study Tour SMP PGRI Wonosari di Jombang, 2 Orang Meninggal

Tren
6 Manfaat Singkong untuk Kesehatan, Salah Satunya Mengurangi Tekanan Darah

6 Manfaat Singkong untuk Kesehatan, Salah Satunya Mengurangi Tekanan Darah

Tren
Aplikasi Prakiraan Cuaca Deteksi Badai Petir saat Pesawat Singapore Airlines Turbulensi Parah

Aplikasi Prakiraan Cuaca Deteksi Badai Petir saat Pesawat Singapore Airlines Turbulensi Parah

Tren
Kronologi Bus Rombongan Siswa MIN 1 Pesisir Barat Terperosok ke Jurang di Tanggamus, Lampung

Kronologi Bus Rombongan Siswa MIN 1 Pesisir Barat Terperosok ke Jurang di Tanggamus, Lampung

Tren
Jadwal Operasional BCA dan Mandiri Selama Libur dan Cuti Bersama Waisak 2024

Jadwal Operasional BCA dan Mandiri Selama Libur dan Cuti Bersama Waisak 2024

Tren
Skandal Transfusi Darah di Inggris, Picu Puluhan Ribu Orang Tertular HIV dan Hepatitis

Skandal Transfusi Darah di Inggris, Picu Puluhan Ribu Orang Tertular HIV dan Hepatitis

Tren
Dibuka Juni, Simak Syarat dan Cara Cek Formasi CPNS 2024

Dibuka Juni, Simak Syarat dan Cara Cek Formasi CPNS 2024

Tren
Ragam Perayaan Waisak di Berbagai Negara, Seperti Apa?

Ragam Perayaan Waisak di Berbagai Negara, Seperti Apa?

Tren
BMKG Deteksi Kemunculan Bibit Siklon Tropis 93W, Apa Dampaknya?

BMKG Deteksi Kemunculan Bibit Siklon Tropis 93W, Apa Dampaknya?

Tren
Penyebab Anjing Peliharaan Tidur Berlebihan, Kapan Anda Perlu Khawatir?

Penyebab Anjing Peliharaan Tidur Berlebihan, Kapan Anda Perlu Khawatir?

Tren
Apa Itu Turbulensi? Ini Pengertian, Penyebab, dan Dampaknya pada Pesawat

Apa Itu Turbulensi? Ini Pengertian, Penyebab, dan Dampaknya pada Pesawat

Tren
Harga dan Cara Beli Tiket Fanmeeting Byeon Wooseok di Jakarta

Harga dan Cara Beli Tiket Fanmeeting Byeon Wooseok di Jakarta

Tren
Soal Kasus Fat Cat di China, Polisi Sebut Mantan Pacar Tidak Bersalah

Soal Kasus Fat Cat di China, Polisi Sebut Mantan Pacar Tidak Bersalah

Tren
Meteor Biru Melintasi Langit Spanyol dan Portugal, Ini Penjelasan Badan Antariksa Eropa

Meteor Biru Melintasi Langit Spanyol dan Portugal, Ini Penjelasan Badan Antariksa Eropa

Tren
7 Orang Dekat SYL yang Disebut Dapat Duit dari Kementan

7 Orang Dekat SYL yang Disebut Dapat Duit dari Kementan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke