Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Mengenal Tunjungan Plaza, Mall di Surabaya yang Alami Kebakaran hingga Trending di Twitter

KOMPAS.com - Tunjungan Plaza, Surabaya, Jawa Timur mengalami kebakaran pada Rabu (13/4/2022) sekitar pukul 17.30 WIB, hingga menjadi trending di media sosial Twitter.

Diberitakan Kompas.com, penyebab kebakaran mal terbesar di Kota Surabaya masih belum diketahui secara pasti.

Petugas dari Dinas Pemadam Kebakaran Kota Surabaya beserta Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Surabaya tengah melakukan penanganan di lokasi kebakaran.

Petugas Command Center 112 Surabaya Awang Dhenny mengatakan, kebakaran terjadi baru saja sekitar pukul 17.30 WIB.

Kebakaran Tunjungan Plaza trending di Twitter

Di media sosial, sejumlah warganet membagikan video yang memperlihatkan peristiwa kebakaran di Tunjungan Plaza.

Salah satunya video kebakaran di Tunjungan Plaza dibagikan oleh akun Twitter ini.

"Tunjungan Plaza kebakaran," demikian tulis pemilik akun, Rabu (13/4/2022).

"Just happened at TP 5 Surabaya," tulis pemilik akun.

Lantas, seperti apa perjalanan Tunjungan Plaza?


Mengenal Tunjungan Plaza

Dilansir dari laman resminya, Tunjungan Plaza merupakan mal ritel terkemuka sejak 1986, terletak di jantung Kota Surabaya, Jawa Timur.

Disebutkan, Tunjungan Plaza telah menjadi pusat perbelanjaan ikonik sejak saat itu.

Tunjungan Plaza terdiri dari enam mal yang memiliki luas lebih dari 175.000 meter persegi dan terdiri dari 600 gerai.

Tunjungan Plaza merupakan pusat perbelanjaan dan superblok modern pertama di Surabaya yang dikembangkan oleh PT Pakuwon Jati, Tbk.

Dengan desain yang modern, Tunjungan Plaza menjadi rumah bagi banyak merek internasional seperti Hugo Boss, Tory Burch, Omega, Coach, Michael Kors, Aigner, Under Armour, termasuk dua departement store, yakni Matahari Departement Store dan Sogo.

https://www.kompas.com/tren/read/2022/04/13/195806065/mengenal-tunjungan-plaza-mall-di-surabaya-yang-alami-kebakaran-hingga

Terkini Lainnya

Buku Panduan Sastra Mengandung Kekerasan Seksual, Kemendikbud Ristek: Sudah Kami Tarik

Buku Panduan Sastra Mengandung Kekerasan Seksual, Kemendikbud Ristek: Sudah Kami Tarik

Tren
Adakah Manfaat Berhenti Minum Kopi?

Adakah Manfaat Berhenti Minum Kopi?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 31 Mei-1 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 31 Mei-1 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

Tren
Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Tren
Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Tren
Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Tren
Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Tren
9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

Tren
MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

Tren
Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Tren
Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tren
Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Tren
Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke