Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Update Virus Corona Dunia 7 Agustus: 19,2 Juta Kasus | Trump Sebut Vaksin Mungkin Tersedia Sebelum Pilpres

Hingga Jumat (7/8/2020) pagi, melansir Worldometers, jumlah kasus Covid-19 tercatat 19.223.471 kasus,

Dari jumlah itu, sebanyak 716.280 orang meninggal dunia, dan 12.337.543 orang sembuh.

Amerika Serikat masih menjadi negara dengan angka kasus tertinggi.

Berikut ini 10 negara dengan jumlah kasus Covid-19 terbanyak di dunia:

  1. Amerika Serikat: 5.027.250 kasus, 162.690 orang meninggal dunia, dan 2.569.431 orang sembuh.
  2. Brazil: 2.917.562 kasus, 98.644 orang meninggal dunia, dan 2.047.660 orang sembuh
  3. India: 2.025.409 kasus, 41.638 orang meninggal dunia, 1.377.384 orang sembuh
  4. Rusia: 871.890 kasus, 14.606 orang meninggal dunia, dan 676.360 orang sembuh.
  5. Afrika Selatan: 538.180 kasus, 9.604 orang meninggal dunia, dan 387.320 orang sembuh.
  6. Meksiko: 456.100 kasus, 49.698 orang meninggal dunia, dan 304.710 orang sembuh.
  7. Peru: 447.624 kasus, 20.228 orang meninggal dunia, dan 306.430 orang sembuh.
  8. Cile: 366.670 kasus, 9.889 orang meninggal dunia, dan 340.170 orang sembuh.
  9. Kolombia: 357.710 kasus, 11.939 orang meninggal dunia, dan 192.360 orang sembuh.
  10. Spanyol: 354.530 kasus, 28.500 orang sembuh.

Berikut ini beberapa perkembangan di sejumlah negara:

Perkiraan Trump ini bahkan lebih awal dari apa yang dikemukakan oleh Pakar Kesehatan Gedung Putih.

"Lebih cepat dari akhir tahun, bisa lebih cepat," kata Trump saat ditanya dalam sebuah wawancara radio sebagaimana dikutip dari Aljazeera.

Saat ditanya apakah akan lebih cepat dari 3 November 2020, Trump tak menampiknya.

"Saya pikir dalam beberapa kasus, ya mungkin sebelumnya, tetapi sekitar waktu itu," kata Trump.

Facebook Hapus Unggahan Trump karena Dianggap Misinformasi soal Virus Corona

Penundaan ini dilakukan setelah terjadi lonjakan kasus infeksi virus corona.

"Sangat penting bagi kami untuk mempertahankan posisi baik Denmark, tempat kami mengendalikan epidemi," kata Menteri Kesehatan Denmark Magnus Heunicke.

Sementara itu, Otoritas Negara Nordik tentang Penyakit Menular dari Institut Statens Serum menyebut, tidak akan merekomendasikan pencabutan karena pelonggaran terhadap adanya pertemuan publik apa pun bentuknya akan meningkatkan risiko infeksi.

Denmark Klaim Tak Ada Peningkatan Kasus Covid-19 setelah 1,5 Bulan Sekolah Dibuka

Pakistan

Pakistan akan mulai mencabut sebagian besar pembatasan di negara itu jika kasus Covid-19 memperlihatkan penurunan.

"Situasi Pakistan telah membaik secara signifikan dibandingkan dengan negara-negara lain di kawasan," kata Asad Umar, yang mengepalai satuan tugas Pakistan untuk memerangi virus corona.

Semua restoran dan taman akan diizinkan kembali dibuka mulai 10 Agustus 2020, termasuk taman, teater, bioskop dan transportasi umum.

Hari Ini dalam Sejarah: Benazir Bhutto Jadi Perdana Menteri Perempuan Pertama Pakistan

Negara itu kini memiliki kasus yang bahkan lebih tinggi dari jumlah kasus yang ada di Indonesia.

Filipina menjadi negara dengan kasus tertinggi di Asia Timur. Lonjakan kasus di Filipina terjadi di sekitar Ibu Kota Manila.

Dengan lonjakan kasus ini, Filipina kembali memberlakukan penguncian. 

Filipina melaporkan 3.561 kasus baru pada Kamis, sehingga total kasusnya sebanyak 119.460.

Adapun jumlah korban meninggal dunia bertambah 28 orang sehingga menjadi 2.150 orang.

https://www.kompas.com/tren/read/2020/08/07/080618565/update-virus-corona-dunia-7-agustus-192-juta-kasus-trump-sebut-vaksin

Terkini Lainnya

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Tren
Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Tren
Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Tren
Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Tren
9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

Tren
MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

Tren
Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Tren
Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tren
Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Tren
Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Tren
China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

Tren
Kandungan dan Kegunaan Susu Evaporasi, Kenali Pula Efek Sampingnya!

Kandungan dan Kegunaan Susu Evaporasi, Kenali Pula Efek Sampingnya!

Tren
Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Tren
Pedangdut Nayunda Minta ke Cucu SYL agar Dijadikan Tenaga Honorer Kementan, Total Gaji Rp 45 Juta

Pedangdut Nayunda Minta ke Cucu SYL agar Dijadikan Tenaga Honorer Kementan, Total Gaji Rp 45 Juta

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke