Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Negara Jajahan Perancis

Kompas.com - 30/07/2023, 07:00 WIB
Verelladevanka Adryamarthanino ,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

Sumber Kompas.com

Setelah hidup di bawah jajahan Perancis cukup lama, Benin berhasil memerdekakan diri pada 1 Agustus 1960.

Pergantian nama Dahomey ke Benin sendiri terjadi pada 30 November 1975.

Baca juga: La Resistance, Gerakan Pemberontak di Perancis

Indochina

Indochina adalah kawasan di Asia Tenggara yang merupakan jajahan Perancis sejak tahun 1863 hingga 1953.

Indochina meliputi Kamboja, Laos, dan Vietnam. Dalam pengertian luas, Indochina juga mencakup Myanmar, Thailand, dan Malaysia Barat.

Namun, setelah penjajahan Jepang terjadi tahun 1940-an, kedudukan Perancis di Indochina berangsur-angsur melemah.

Baca juga: Penjajahan Perancis di Mesir

Mesir

Sewaktu berada di bawah pimpinan Napoleon Bonaparte, Perancis menjajah Mesir.

Antara tahun 1798 hingga 1801, Napoleon Bonaparte diketahui melakukan serangkaian kampanye di wilayah Kesultanan Utsmaniyah.

Kampanye militer Perancis ke Mesir masuk ke dalam agenda Kampanye Laut Tengah 1798.

Dalam kampanye tersebut, Perancis berhasil merebut Mesir yang saat itu masih dikuasai oleh Turki Utsmani.

Adapun tujuan Perancis menjajah Mesir adalah untuk mempertahankan kepentingan ekonomi negara.

Dalam menghadapi penjajahan Perancis, Mesir melakukan pemberontakan sejak September 1798.

Beruntungnya, amarah penduduk Mesir telah berhasil menjatuhkan jenderal militer Perancis bernama Kleber.

Dengan demikian, Mesir pun resmi terbebas dari penjajahan Perancis.

Pada September 180, Perancis pergi dari Mesir.

Baca juga: Indonesia di Bawah Penjajahan Perancis

Indonesia

Sebelum Perancis menginvasi Indonesia, Belanda sudah lebih dulu menjajah di negara tersebut.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com