Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Teori dan Konsep Redoks

Kompas.com - 06/06/2023, 13:00 WIB
Serafica Gischa

Editor

Contoh bilangan oksidasi Al dalam senyawa AI203 yaitu +3.
Seperti IIIA = B, Al, Ga, In, Tl = +3.

Baca juga: Jenis Reaksi Kimia dalam Larutan Elektrolit

  • Konsep bilangan oksidasi unsur golongan transisi atau golongan B lebih dari satu \

Contoh:

Bilangan oksidasi Cu = +1 dan +2.
Bilangan oksidasi Au = +1 dan +3.
Bilangan oksidasi Sn = +3 dan +4.

  • Konsep jumlah bilangan oksidasi unsur-unsur yang membentuk ion = Jumlah muatannya

Contohnya: NH4+ = +1

  • Konsep jumlah bilangan oksidasi unsur-unsur yang membentuk senyawa = 0

Contohnya: H2O = 0

  • Konsep bilangan oksidasi Hidrogen (H) jika berhubungan dengan logam = -1 tetapi hika H berhubungan dengan nonlogam = +1

Contohnya: Bilangan oksidasi H dalam AIH3 = -1

  • Konsep bilangan Oksigen (O) dalam senyawa peroksida  = -1 dan bikangan oksidasi O dalam senyawa nonperoksida = -2

Contohnya: Bilangan oksidasi O dalam senyawa BaO2 = -1.

 

 

Suka baca tulisan-tulisan seperti ini? Bantu kami meningkatkan kualitas dengan mengisi survei Manfaat Kolom Skola

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com