Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Benda yang Harus Ada di Meja Nakas Samping Tempat Tidur

Kompas.com - 14/07/2023, 07:20 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Bahkan jika Anda memiliki sedikit ruang di meja nakas, selalu simpan senter kecil di dekat Anda.

Ilustrasi meja nakas di samping tempat tidur.UNSPLASH/TREND Ilustrasi meja nakas di samping tempat tidur.

6. Kacamata

Jika Anda memakai kacamata setiap hari, Anda memerlukan tempat untuk mengaksesnya dengan mudah. Biasanya, kacamata disimpan di meja nakas agar Anda tidak kesulitan mencarinya saat bangun tidur.

Baca juga: Catat, 4 Tips Memilih Ukuran Meja Nakas yang Tepat

Anda dapat menempatkan kacamata di wadah aslinya, atau Anda dapat menemukan wadah untuk meletakkan kacamata. Ini tidak hanya akan melindungi lensa dari goresan tetapi juga menambah gaya pada meja nakas.

7. Tisu

Apakah Anda menderita alergi, atau flu, selalu merupakan ide yang baik untuk menyimpan sekotak tisu.

Jika Anda tidak ingin kotak besar mengambil alih meja nakas, pilihlah kotak tisu berukuran kecil. Untuk menyembunyikan kotak tisu yang tidak sedap dipandang, Anda dapat membeli kotak tisu dekoratif.

Hal-hal lain yang dapat disimpan di meja nakas

Jika Anda memiliki lebih banyak ruang kosong di meja nakas, Anda dapat mempertimbangkan juga untuk meletakkan beberapa benda seperti vas bunga dekoratif, masker tidur, semprotan bantal, minyak esensial yang menenangkan, hingga wadah kecil untuk meletakkan barang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com