Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Membersihkan dan Merawat Tas Kulit Pakai Bumbu Dapur

Kompas.com - 16/05/2023, 17:30 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber HGTV

Ilustrasi tas kulit. UNSPLASH/ALVARO SERRANO Ilustrasi tas kulit.

Cara melembapkan tas kulit agar tidak pecah-pecah dan tahan noda

Setelah tas kulit Anda bersih, oleskan kondisioner kulit agar tidak mengering dan pecah-pecah, dan membuatnya tahan terhadap noda di kemudian hari.

Anda dapat membeli kondisioner untuk bahan kulit komersial atau membuatnya sendiri dengan mencampurkan 1 bagian cuka dengan 2 bagian minyak biji rami.

Baca juga: 3 Cara Melindungi Sofa Kulit dari Sinar Matahari agar Tahan Lama

Aplikasikan pada bahan kulit, diamkan selama kurang lebih 15 menit dan gosok dengan kain lembut sampai bahan kulit mengkilat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com