Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

12 Benda yang Sebenarnya Tak Boleh Dibuang ke Tempat Sampah

Kompas.com - 12/03/2021, 15:17 WIB
Abdul Haris Maulana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

 

Tapi, pikirkan sebelum kamu membuang baterai ke tempat sampah bersama beberapa sampah lainnya yang tidak kamu inginkan.

Baterai isi ulang pada awalnya bagus, tetapi ketika siklus akhirnya berakhir, maka logam yang digunakan untuk membuatnya, termasuk kobalt dan timbal, dapat berbahaya bagi bumi jika dibuang dengan tidak benar,” ujar Batterson.

4. Ban

Salah satu alasan mengapa kamu tidak boleh membuang ban lamamu ke tempat sampah adalah karena mereka dapat memiliki kehidupan yang benar-benar baru.

Ketika ban bekas didaur ulang, itu pada akhirnya bisa digunakan kembali menjadi beberapa benda lain yang bahan dasarnya karet.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com